Selama Januari permintaan rumah bersubsidi di Jatim bisa mencapai 1.000 unit. Sedangkan sampai dengan pertengahan Februari 2021 sudah meningkat menjadi 1.500 unit.
Manajemen Bank BTN mengusulkan jumlah KPR melalui skema FLPP dinaikkan dua kali lipat dari yang telah ditetapkan untuk tahun ini. Sejumlah pertimbangan melatarbelakangi usulan…
Koreksi terhadap harga jual rumah untuk masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) bisa menjadi multivitamin bagi arus kas pengembang properti yang terdampak pandemi Covid-19.
Program Sejuta Rumah bakal dilanjutkan tahun ini, bahkan strateginya hingga 2024 telah disiapkan. Menurut data Kementerian PUPR, capaian Program Sejuta Rumah terus meningkat.
Program pembangunan perumahan Kementerian PUPR pada 2021 antara lain pembangunan rumah susun (rusun), pembangunan rumah swadaya melalui Program Bantuan Stimulan Perumahan…
Pengembang dan perbankan diharapkan memberikan komitmen dalam menggunakan fasilitas pembiayaan BP2BT untuk membantu MBR mendapatkan hunian yang layak dan berkualitas.
Apernas Jaya Andre Bangsawan mengungkapkan sudah bisa dilakukan akad KPR rumah subsidi. Tertundanya akad FLPP yang dilatarbelakangi SBUM belum cair membuat devoloper bisa…
Sesuai dengan target Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2020-2024 yang menargetkan peningkatan akses rumah layak huni dari 56,75% menjadi 70%, Kementerian…
Plt Direktur Utama Bank BTN Nixon LP Napitupulu menyampaikan dana tersebut akan disalurkan perseroan melalui program Kredit Pemilikan Rumah (KPR) subsidi konvensional senilai…
Pemerintah telah memutuskan bahwa pada tahun ini tidak akan terdapat kenaikan harga rumah bersubsidi. Kalangan pengembang pun meresponsnya dengan kecemasan hal itu akan menekan…
Harga rumah bersubsidi dengan menggunakan skema FLPP dipastikan tak naik tahun ini. Oleh sebab itu, pengembang diminta membuang bangunan yang bersifat kosmetik untuk menekan…
Apernas menilai 2021 merupakan tahun yang cukup menantang karena pandemi Covid-19 yang tidak jelas kapan berakhir dan hal itu akan memengaruhi bisnis perumahan khususnya…
Kementerian PUPR telah menetapkan bahwa harga rumah bersubsidi untuk tahun ini tidak naik. Penentuan harga jual rumah bersubsidi paling tinggi pada 2021 mengacu pada beberapa…