Sabuk tinju milik Muhammad Ali dibeli oleh pemilik tim football Amerika Indianapolis Colts, Jim Irsay, seharga 6,18 juta dolar AS atau sekitar Rp92,5 miliar.
Mobil legenda Rolls-Royce Silver Shadow tahun 1970 yang sempat dimiliki petinju legenda Muhammad Ali akan segera dilelang pada 5 Oktober di Belgia. Diperkirakan mobil kuno…
Petinju legendaris Muhammad Ali, yang masyhur bukan hanya di atas ring, namun juga di luar ring dengan pendekatan kemanusiaan yang sangat kuat, akhirnya berbaring di tempat…
Pemakaman islami untuk Muhammad Ali pada Kamis (9/6/2016) waktu setempat menarik ribuan penggemarnya mengunjungi kota kalahiran sang legenda di Louisville, Kentucky.
Ribuan orang hadir dalam salat jenazah untuk legenda tinju Muhammad Ali yang digelar di Freedom Hall, kota kelahirannya, Louvisville kemarin waktu setempat dan dihadiri sejumlah…
Sejumlah orang mencoba menjual kembali tiket gratis yang didapatnya Rabu untuk menyaksikan upacara penghormatan terakhir legenda tinju dunia Muhammad Ali yang meninggal dunia…
New York City pada Selasa (7/6/2016) menamai kembali satu jalan di luar Madison Square Garden dengan nama "Muhammad Ali Way" untuk menghormati legenda tinju yang menjuarai…
New York City pada Selasa (7/6) menamai kembali satu jalan di luar Madison Square Garden dengan nama "Muhammad Ali Way" untuk menghormati legenda tinju yang menjuarai serangkaian…
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan dan Raja Yordania Abdullah menjadi di antara para pemimpin dunia yang akan menyampaikan pernyataan pada pemakaman Muhammad Ali Jumat pekan…
Donald Trump dituduh munafik karena menyampaikan penghormatan kepada Muhammad Ali ketika saat bersamaan berprasangka buruk terhadap kaum muslim di Amerika Serikat.
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan dan Raja Yordania Abdullah menjadi di antara para pemimpin dunia yang akan menyampaikan pernyataan pada pemakaman Muhammad Ali Jumat pekan…
Tahun 1964, tak lama setelah Muhammad Ali yang sebelumnya bernama Cassius Clay mengalahkan Sonny Liston untuk menjadi juara tinju kelas berat dunia, rocker Bob Dylan menulis…
Aktor Will Smith dan mantan juara tinju kelas berat Lennox Lewis akan berada di antara para pengusung jenazah dalam pemakaman Muhammad Ali, Jumat (10/6/2016), bergabung dengan…
Presiden Turki Tayyip Erdogan akan bergabung dengan mantan Presiden AS Bill Clinton dan komedian Billy Chystal bersama para politisi, pemuka agama dan pesohor untuk berbicara…
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan akan menghadiri pemakaman petinju legendari Muhammad Ali pada Jumat pekan ini di Louisville, ujar juru bicara keluarga Ali.
Keluarga besar Muhammad Ali memutuskan pemakaman petinju legendaris itu, yang meninggal dunia pada Sabtu WIB (4/6/2016), baru akan dilakukan pada Jumat (10/6/2016).