Kawasan pusat perbelanjaan Blok M Mal kini sepi terdampak pandemi Covid-19. Foto-foto di bawah ini memperlihatkan betapa pandemi telah menghentikan denyut nadi di pusat perbelanjaan…
Di Blok M Square jumlah tenant yang mulai membuka usahanya sudah berkisar 30-40 persen daripada kondisi normal. Sementara jumlah pengunjung, sesuai ketentuan protokol kesehatan…
Blok M merupakan tempat yang hits bagi muda-mudi era 80-an. Kala itu, siapa yang tak kenal istilah JJS (Jalan-Jalan Sore) yang populer di daerah Lintas Melawai tersebut.
Suasana Terminal Blok M seakan menggambarkan perkembangan kota Jakarta dari masa ke masa. Tak hanya menjadi hub transportasi, kawasan ini turut berkontribusi terhadap perekonomian…
Hampir seluruh korban lift yang jatuh di salah satu pusat perbelanjaan di Jakarta Selatan, Blok M Square telah diizinkan pulang oleh Rumah Sakit Pusat Pertamina (RSPP) tempat…
Pelaksana Tugas Gubernur DKI Jakarta Sumarsono mengatakan harus ada, pendidikan disiplin bagi masyarakat DKI Jakarta dalam menggunakan fasilitas publik, khususnya bagi para…
Tim Pusat Laboratorium Forensik Markas Besar Kepolisian Negara Republik Indonesia melakukan olah tempat kejadian perkara di lokasi jatuhnya lift di pusat perbelanjaan Blok…