Kemendag mengharapkan, implementasi Perjanjian Perdagangan Preferensi (Preferential Trade Agreement/PTA) negara D-8 dapat meningkat US$500 miliar pada 2030.
Indonesia terus memperkuat kerja sama perdagangan dengan Kenya, Uganda, dan Somalia setelah nilai transaksi dagang RI dan ketiga negara melemah tahun lalu.
Kemendag optimistis perundingan Indonesia-European Union Comprehensive Economic Partnership Agreement (IEU-CEPA) rampung sesuai target yaitu September 2024.
Pertemuan antara Jokowi dan Presiden UAEA Mohamed bin Zayed Al Nahyan (MBZ) menghasilkan sejumlah kerja sama, salah satunya investasi dan hilirisasi industri
China, Korea Selatan, dan Jepang mengadakan pertemuan trilateral dengan agenda utama memulihkan hubungan kerja sama perdagangan yang terhambat sejak 2019.
Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan percaya diri target perdagangan antara Indonesia dengan Selandia Baru bisa menembus US$2,45 miliar pada 2024.
Perdana Menteri Baru Singapura Lawrence Wong menyatakan siap mendorong hubungan bilateral dan kerja sama dalam sambungan teleponnya dengan Prabowo Subianto.