PT Bursa Efek Indonesia (BEI) memasukkan saham PT Nusa Konstruksi Enjiniring Tbk. (DGIK) ke dalam aktivitas saham yang di luar kebiasaan atau unusual market activity (UMA).
Hingga Mei 2015, PT Nusa Konstruksi Enjiniring Tbk. telah mengantongi kontrak baru sebesar Rp560 miliar.Hingga Mei 2015, PT Nusa Konstruksi Enjiniring Tbk. telah mengantongi…
PT Nusa Konstruksi Enjinering Tbk. (DGIK) membukukan penurunan laba bersih 7,6% menjadi Rp61,06 miliar pada tahun lalu dibandingkan dengan periode sebelumnya Rp66,1 miliar.
Bisnis.com, JAKARTA - Di tengah isu buyback (pembelian kembali) saham setelah adanya edaran dari OJK tentang buyback tanpa melalui Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS), PT Nusa…