PT Jakarta Tollroad Development (JTD) menghentikan proses pekerjaan proyek 6 ruas tol dalam kota sambil menunggu pemeriksaan dari Komite Keselamatan Konstruksi.
Dalam mengerjakan konstruksi jalan tol sepanjang 9,50 kilometer itu, ADHI bermitra dengan PT Jaya Konstruksi Manggala Pratama Tbk. dan PT Wijaya Karya (Persero) Tbk.
Jakarta Tollroad mengikuti standar ketahanan gempa terbaru pada desain konstruksi jalan tol dalam kota tersebut sehingga perubahan desain menimbulkan eskalasi biaya.
PT Wijaya Karya (Persero) Tbk., PT Adhi Karya (Persero) Tbk., dan PT Jaya Manggala Konstruksi Pratama Tbk. bakal menggarap konstruksi di segmen tersebut. Kontrak konstruksi…
JAKARTA — PT Adhi Karya Tbk. berniat menambah kepemilikan saham di PT Jakarta Tollroad Development, badan usaha pemegang konsesi enam jalan tol dalam Kota Jakarta.
PT Jakarta Tollroad Development menargetkan pemenuhan pembiayaan atau financial close proyek enam ruas tol dalam Kota Jakarta tahap pertama dapat ditandatangani paling lambat…
JAKARTA — PT Jakarta Tollroad Development menargetkan pemenuhan pembiayaan atau financial close proyek enam ruas tol dalam Kota Jakarta tahap pertama dapat ditandatangani…
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengaku tak bisa menghentikan pembangunan proyek enam ruas tol dalam kota meskipun telah menolaknya sejak awal kampanye Pilkada DKI 2017
PT Jakarta Tollroad Development menyatakan bahwa pembebasan lahan proyek enam tol dalam kota Jakarta untuk keseluruhan pengerjaan tahap pertama yang tersisa sepanjang 21,90…
Pemprov DKI mempercepat proses pembebasan lahan demi melanjutkan proyek enam ruas tol dalam kota, meskipun sebelumnya Gubernur DKI Basuki Tjahaja Purnama sempat mengancam…
Wakil Ketua Bidang Riset dan Advokasi Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) Djoko Setijowarno mengatakan pengalihan proyek enam ruas tol dalam kota menjadi jalan layang…
Pemprov DKI membatalkan proyek pembangunan enam ruas tol dalam kota DKI Jakarta DAN berencana menjadikan enam ruas tersebut sebagai jalan layang arteri. n
Menteri Pekerjaan Umum Djoko Kirmanto mengatakan berstatus menunggu terhadap proyek enam ruas tol dalam Kota Jakarta, menyusul belum adanya keputusan lebih lanjut dari Pemerintah…
PT Jakarta Tollroad Development optimistis pembangunan proyek enam ruas tol dalam kota dapat dimulai pada awal tahun depan, menyusul telah dimulainya dua proyek transportasi…