Harga emas naik tajam mencapai level tertingi dalam sebulan setelah rilis data pekerjaan AS meredakan kekhawatiran investor soal kenaikan suku bunga The Fed.
Sambutan anggota dewan gubernur The Fed Christopher Waller secara virtual batal karena seorang peserta menampilkan video porno dalam telekonferensi Zoom.
Harga Emas Comex dan turun 0,27 persen ke 1.840,50 dolar pada penutupan perdagangan (2/3/2023) karena investor melakukan aksi ambil untung setelah dolar AS naik
Presiden The Fed Bank of New York John Williams mengatakan pengetatan kebijakan diperlukan agar dapat tercapainya keseimbangan antara penawaran dan permintaan.
Wall Street ditutup bervariasi dengan S&P 500 & Nasdaq terkoreksi tertekan oleh kekhawatiran atas suku bunga yang lebih tinggi setelah rilisnya data inflasi AS.
Harga emas global berpotensi melemah pada perdagangan awal pekan ini, Senin (13/2/2023) lantaran sentimen agresivitas Bank Sentral Amerika Serikat The Fed.
Harga emas menguat pada penutupan perdagangan rabu pagi WIB, menembus level psikologis 1.945,30 didorong dolar AS yang lebih lemah jelang rapat the Fed