Rupiah ditutup menguat ke level Rp15.694 per dolar AS pada perdagangan hari ini, Selasa, (14/11/2023). Sementara dolar AS terpukul jelang rilis data inflasi.
Harga minyak terpantau melemah pada perdagangan awal pekan hari ini, Senin (13/11/2023). Sementara ituemas justru menguat di tengah sinyal Hawkish the Fed.
Indeks Wall Street di tutup bervariasi pada Jumat (27/10/2023), dengan Dow Jones & S&P 500 kompak ambles bareng IHSG diterkam kekhawatiran baru soal suku bunga.
BEI memangkas target rata-rata nilai transaksi harian (RNTH) jadi Rp10,75 triliun hingga akhir 2023 disebabkan adanya kenaikan suku bunga global dan domestik.
The Fed masih membukan peluang kenaikan suku bunga dalam pertemuan kebijakan 1 November mendatang mengingat inflasi tak kunjung turun mendekati target 2%.
Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS ditutup menguat ke level Rp15.682 pada perdagangan hari ini, Jumat (13/10/2023), usai inflasi AS dilaporkan melonjak.