Pemerintah akan menyalurkan KUR bagi usaha-usaha makanan dan minuman, juga pemasok seperti petani, peternak, dan nelayan untuk mendukung makan bergizi gratis.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan tak semua peternak yang terdampak wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) dapat ganti rugi Rp10 juta.
Penyerapan 1 juta telur ini merupakan tindak lanjut dari hasil koordinasi dengan Kemenko Perekonomian yang mengimbau aksi solidaritas bersama untuk peternak rakyat.
Peternak ayam petelur meminta pemerintah menjaga harga jagung pada level wajar guna menahan laju kenaikan harga telur yang rutin naik drastis menjelang bulan puasa dan Hari…
Harga telur puyuh di tingkat peternak di Ponorogo, Jawa Timur naik dari harga sebelumnya antara Rp17.000-Rp18.000 menjadi Rp25.000-Rp26.000 per kilogram.
Pemerintah diminta untuk memperhatikan para peternak sapi perah mengingat saat ini jumlah sapi dan produksi susu terus menurun. Salah satunya dengan memberikan bantuan dalam…
Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto meminta kepada para peternak sapi perah di dalam negeri untuk terus meningkatkan produksi susu seiring tingkat kebutuhan industri…
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. menyalurkan bantuan tanggung jawab sosial perusahaan kepada peternak di Boyolali, Jawa Tengah senilai total Rp228 juta.