Jaksa Agung Sanitiar Burhanuddin menyatakan bahwa dirinya telah berkomunikasi dengan Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir terkait pengusutan kasus dugaan…
Berdasarkan informasi yang diperoleh Bisnis, OJK secara resmi mencabut izin Jiwasraya Putra pada 25 September 2020. Pencabutan izin itu tertuang dalam Salinan Keputusan Dewan…
Kemenkeu mengungkapkan perseroan berkomitmen untuk menangani masalah dengan nasabahnya dengan baik. Terkait dengan keluhan nasabah, Kemenkeu sendiri tidak hanya mendengar…
Per tanggal 15 Desember 2020, PT Asuransi Jiwasraya (Persero) mencatat 656 kontrak polis korporasi yang telah bersedia mengikuti program Restrukturisasi Polis.
Saat ini ratusan nasabah asal negeri Ginseng sedang menajajaki proses pengajuan gugatan kepada satu dari delapan bank yang menjadi mitra agen penjualan JS Saving Plan.
Restrukturisasi polis PT Asuransi Jiwasraya (Persero) yang telah mendapat persetujuan DPR itu merupakan solusi terbaik untuk menyelamatkan seluruh polis Jiwasraya.
Jiwasraya tidak mempermasalahkan penolakan dari sejumlah nasabah pemegang polis JS Saving Plan terhadap opsi restrukturisasi yang ditawarkan. Namun, ada konsekuensi dari…
Pada Jumat (11/12/2020), tim percepatan meresmikan mulainya program restrukturisasi polis dan Tim Percepatan Restrukturisasi Jiwasraya memperkenalkan diri untuk pertama kalinya.