Setelah di wilayah Subang, kawasan industri lainnya yang sudah dipetakan dalam koridor kawasan industri pantura yaitu Majalengka, Indramayu, Cirebon, dan sampai ke Batang…
Dengan adanya pusat logistik berikat, bahan baku atau raw material yang selama ini harus disimpan di gudang Singapura atau Malaysia, sekarang bisa langsung ke Indonesia.
Bisnis, JAKARTA — Pemerintah disarankan menangkap peluang relokasi industri manufaktur dari luar negeri secara cepat dengan memanfaatkan 70-80 kawasan industri existing.