Director Strategic Consulting Indonesia Cushman & Wakefield Arief Rahardjo memperkirakan pengelola mal masih akan menahan kenaikan tarif sewa ruang ritel.
Tingkat kekosongan ruang ritel di Manila diperkirakan akan naik 12 persen tahun ini dan tingkat sewa turun untuk pertama kalinya sejak krisis keuangan global. Alhasil, para…
Permintaan ruang kerja fleksibel yang semakin tinggi membuat operator co-working space tidak hanya mengisi perkantoran saja, tetapi juga mulai merambah ke properti ritel…
Pertumbuhan ruang properti ritel di Jakarta yang stagnan lantaran adanya moratorium, membuat tingkat serapannya berada dalam kondisi yang cukup baik. Keterisiannya juga bisa…
Kelesuan di pasar properti terjadi di segala sektor, mulai dari hunian hingga komersial, salah satunya properti ritel yang mengalami stagnasi dari sisi pasok bahkan penurunan…
Pasar properti ritel di Jakarta diprediksi bisa kembali bertumbuh mulai semester II/2019 dengan adanya tambahan pasok sekitar 320.000 meter persegi setelah banyak peluncuran…
Milenial merupakan generasi yang paling konsumtif, namun keberadaannya tidak bisa mendorong sektor properti, terutama di sektor ritel. Pasalnya, sektor ritel belum bisa memenuhi…
Kondisi pasar ritel yang masih menantang membuat beberapa pengembang dan pengelola mal melakukan konsolidasi terhadap perpaduan dan tata lokasi tenant.