Kepopuleran calon presiden Joko Widodo meroket dengan cepat dari seorang walikota Kota Solo, menjadi gubernur DKI Jakarta, hingga sekarang menjadi calon presiden Indonesia.
Ribuan warga Jayapura antusias menyambut kehadiran calon presiden Joko Widodo yang melakukan blusukan di pasar Mama-Mama yang beralamatkan di Jl Percetakan Kota Jayapura.
Revolusi mental yang sering disampaikan oleh Calon Presiden Joko Widodo (Jokowi) dinilai akan menjadi salah satu program yang penting untuk menghadapi era Masyarakat Ekonomi…
Capres Joko Widodo memperkenalkan istrinya Iriana dan bercerita kepada warga di Kampung Adat Yoka Kota Jayapura tentang asal usul nama pasangan hidupnya itu.
Guru Besar Psikologi Politik Universitas Indonesia Hamdi Muluk mengungkapkan rakyat Indonesia saat ini tidak membutuhkan sosok pemimpin yang hanya bisa omong dan beretorika…
Calon Presiden yang diusung PDIP, Nasdem, PKB, Hanura, dan PKPI Joko Widodo (Jokowi) mengintruksikan kepada para kader dan semua tim kampanye pemenangan Jokowi - Jusuf Kalla…
Pengakuan adik Prabowo Subianto, Hashim Djojohadikusumo yang mengungkap telah membantu pemenangan Joko Widodo (Jokowi) dan Basuki T Purnama (Ahok) sebagai gubernur dan wakil…
Tim hukum Joko Widodo-Jusuf Kalla melaporkan beredarnya surat palsu tentang permohonan penangguhan pemeriksaan atas kasus dugaan korupsi Transjakarta oleh Kejaksaan Agung…
Pemerintah hingga saat ini dinilai belum memaksimalkan berbagai potensi energi yang dimiliki Indonesia. Akibatnya, sumber daya itu kemudian belum mampu mendorong Indonesia…
Plt. Gubernur DKI Jakarta Basuki 'Ahok' Tjahaja Purnama masuk dalam daftar Revolusi Cinta Slank yakni 46 nama yang direkomendasikan grup band tersebut kepada pasangan capres…
Capres Joko Widodo berkomentar mengenai strategi kampanye untuk menarik perolehan swing voters (suara mengambang) yang masih tergolong tinggi di Pilpres 9 Juli.
Calon presiden Joko Widodo terancam dikenai sanksi pelanggaran pemilu lantaran melontarkan ajakan untuk memilih nomor urut 2, nomor yang ia peroleh berdasarkan pengundiann…
Komisi Pemilihan Umum telah mengundi nomor urut pasangan calon presiden dan calon wakil presiden untuk Pilpres 9 Juli. Hasilnya pasangan Prabowo Subianto-Hatta Rajasa mendapat…