Calon Presiden Joko Widodo meresmikan Generasi Optimis Indonesia (GO!) sebagai bentuk dukungan terhadap kreatifitas anak muda dalam menyebarkan kampanye kreatif.
Calon Wakil Presiden Jusuf Kalla menyatakan berkomitmen untuk meneruskan program sertifikasi tenaga pendidik di Tanah Air jika berhasil memenangkan Pilpres 2014.
Sejumlah komunitas pemuda dari berbagai daerah deklarasi dukungan kepada pasangan Jokowi-JK dalam konser Revolusi Mental Salam Dua Jari di Parkir Timur Senayan Jakarta Rabu…
Capres Joko Widodo mempraktekkan demokrasi dalam pengertian yang sesungguhnya yakni mendengarkan suara rakyat secara langsung di mana saja berkumpul, sehingga memuluskan…
Kasus penculikan dan pembunuhan aktivis tidak hanya menjadi isu yang menyerang Capres Prabowo Subianto. Kubu Capres Joko Widodo (Jokowi) pun ikut terkena isu tersebut.
Calon Presiden Joko Widodo dijadwalkan berkampanye di Sumatra Utara, besok (10/6/2014). Tak hanya akan berkampanye di Medan, Jokowi juga dijadwalkan mengunjungi para pengungsi…
Jadwal kampanye akbar pasangan capres dan cawapres nomor urut 2, Joko Widodo-Jusuf Kalla direncanakan bakal berlangsung pada 11 Juni mendatang di Lapangan Karebosi Makassar.
Seknas Jokowi berencana menggelar kegiatan satu juta tanda tangan dari pemilih pemula untuk menggenjot perolehan suara dari segmen tersebut di Sulawesi Selatan.
Calon Presiden Joko Widodo (Jokowi) ingin memperkuat Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kelak apabila dirinya berhasil menjadi presiden RI periode 2014-2019.
Kerukunan warga Nusa Tenggara Timur (NTT) pencinta Komodo secara resmi mendeklarasikan dukungan ke pasangan capres dan cawapres Joko Widodo-Jusuf Kalla.
Eksponen tiga ormas pendiri Golkar, Musyawarah Kekeluargaan Gotong Royong (MKGR), Sentral Organisasi Karyawan Swadiri Indonesia (Soksi) dan Kesatuan Organisasi Serbaguna…
Capres Joko Widodo melakukan aktivitas kampanye di lapangan Siaga Bojong Gede Bogor dihadiri oleh ribuan massa. Orasi politiknya menyinggung kehidupan Jokowi kecil yang pernah…
Capres Joko Widodo meresmikan truk berlayar LED 32 meter persegi yang akan digunakan untuk nonton bareng pertandingan piala dunia Brazil atau kegiatan lain. Di bawah layar…
Calon presiden Joko Widodo melakukan kampanye di Bogor. Lokasi pertama mengunjungi Yayasan Masjide Noer Alatas di Masjid II Kelurahan Empang Bogor Selatan.