Persatuan Perusahaan Realestat Indonesia (REI) mengaku tidak tahu menahu tentang laporan susulan Kementerian Perumahan Rakyat atas 100 pengembang yang menyelewengkan aturan…
Real Estate Indonesia menargetkan dapat memberikan rumah minimal 330 unit setiap bulan Ramadan kepada masyarakat tidak mampu atau kaum duafa di Indonesia.
Para pengembang menyayangkan langkah Kementerian Perumahan Rakyat melaporkan 60 pengembang kepada Kejaksaan Agung atas dugaan pelanggaran ketentuan hunian berimbang.
Pameran perumahan bertajuk REI & BTN Expo 2014, hasil kerja sama Komisariat REI Balikpapan dan Bank BTN Cabang Balikpapan, ditargetkan bisa mendulang transaksi hingga Rp35…
Sejak pameran Perusahaan Pengembang Real Estate Indonesia (REI) dibuka 10 mei 2014, Agung Podomoro Land (APL) sudah meraup omset penjualan Rp24 miliar.
Real Estat Indonesia Bali menjajaki kerja sama dengan pemerintah provinsi dan pemerintah kabupaten serta kota di Bali agar mewajibkan pengembang yang mengajukan izin membangun…
Persatuan Perusahaan Realestat Indonesia mengungkapkan berbagai curahan hati tentang perkembangan perumahan rakyat saat berkunjung ke kantor Redaksi Bisnis Indonesia.
Ada kapal karam di Jakarta Convention Center, Sabtu (10/5/2014). Meski begitu, ratusan orang yang melintas di depannya tak nampak ketakutan. Malah mereka terlihat takjub…
Persatuan Perusahaan Real Estate Indonesia (REI) , kembali mengadakan pameran pada Sabtu (10/5/2014). Pameran properti ini akan berlangsung selama sembilan hari. Mulai 10…
Persatuan Perusahaan Realestat Indonesia (REI) optimistis dapat merampungkan penyusunan database perumahan nasional pada tahun ini kendati diadang perhelatan pemilihan umum.
Ketua Umum DPP Persatuan Perusahaan Realestat Indonesia Eddy Hussy menyatakan tidak terlalu mengkhawatirkan kebijakan yang diambil oleh Kemenpera baru-baru ini.
DPD Persatuan Perusahaan Realestat Indonesia (REI) Riau menghimbau pelaku usaha properti meningkatkan kualitas rumah bersubsidi pasca penaikan harga oleh Kementerian Perumahan…