Direktur Eksekutif Indef Tauhid Ahmad menyampaikan melihat kondisi domestik maupun ekspor impor pertumbuhan ekonomi Indonesia diprediksi di bawah 5 persen.
Gubernur BI Perry Warjiyo menyampaikan bahwa rating Indonesia menunjukkan keyakinan kuat pemangku kepentingan internasional atas stabilitas makroekonomi.
Melihat pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal I/2023 sebesar 5,03 persen yoy, pemerintah pun optimistis target 5,3 persen sepanjang 2023 tercapai.