Presiden terpilih periode 2024-2029 Prabowo Subianto menegaskan bahwa kekayaan Indonesia tidak boleh dinikmati hanya segelintir orang melainkan seluruh rakyat.
Prabowo sempat menyebut pertumbuhan ekonomi 8% mudah dicapai. Namun, bagi IMF angka itu terlalu tinggi, karena ekonomi RI diperkirakan tumbuh 5,1% sampai 2029.
Tambang ilegal menjadi salah satu isu panas di Debat Keempat Cawapres semalam. Diduga ada oknum yang membekingi sehingga tambang ilegal sulit diberantas
Sejumlah isu krusial terkait pembangunan dan lingkungan hidup tidak muncul sebagai hasil debat cawapres, padahal sempat diyakini akan menjadi pembahasan utama.
Gibran mendorong kerja sama pentahelix atau multipihak untuk memastikan transisi energi bisa dijalankan di tengah tingginya biaya investasi pada sektor ini.
Jokowi menghadiri Konvensi Kampus XXIX dan Temu Tahunan XXV Forum Rektor Indonesia (FRI) 2024 dan menyatakan pentingnya SDM unggul menyambut bonus demografi
Menko Airlangga Hartarto mengatakan perpanjangan masa evaluasi DHE SDA diputuskan untuk menampung masukan dari para pelaku usaha terkait beleid tersebut.