Trust Securities memperkirakan pada April 2014 berpeluang terjadi deflasi. Kepala Riset Trus Securities Reza Priyambada mengemukakan setelah mengalami penurunan inflasi pada…
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat laju inflasi Desember 2013 mencapai 0,55% sehingga laju inflasi tahun kalender 2013 maupun secara tahunan (yoy) tercatat sebesar 8,38%.…
BPS hari ini akan mengumumkan tingkat laju inflasi Desember 2013, dan poling ekonom yang disurvei Reuters memperkirakan terjadi peningkatan laju inflasi Desember menjadi…
Total defisit transaksi berjalan sepanjang tahun ini semakin mengkhawatirkan, dengan perkiraan mencapai US$31 miliar. Sepanjang Januari-September 2013 saja, defisit tersebut…
Penurunan harga komoditas bahan makanan utamanya jenis ikan segar memicu deflasi 0,34% sepanjang November sehingga menyebabkan laju inflasi tahun kalender dan tahunan di…
Inflasi Kota Padang pada November 2013 mencapai 0,39%, lebih tinggi dari inflasi nasional yang hanya 0,12%. Inflasi Padang terjadi akibat adanya kenaikan harga beberapa komoditas…
Provinsi Sulawesi Selatan mencetak nilai ekspor sepanjang 10 bulan tahun ini mencapai US$1,33 miliar dengan pertumbuhan 12,5% dibandingkan dengan periode yang sama tahun…
Sejumlah pengamat ekonomi memproyeksikan kenaikan inflasi akan lebih besar dibandingkan dengan kenaikan inflasi bulan lalu sebesar 0,09% seiring melemahnya nilai tukar rupiah…
Kementerian Perdagangan memperkirakan besaran inflasi pada 2013 mencapai 8,5% meskipun pada akhir tahun ada tekanan saat menyambut perayaan Natal dan Tahun Baru.
Meskipun tingkat inflasi Oktober 2013 tercatat naik 0,09%, Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) tetap memperkirakan inflasi akhir tahun berada di bawah level…
Pemerintah berharap inflasi dapat di bawah 9% pada 2013 dengan catatan suplai bahan makanan yang berperan besar terhadap pembentukan inflasi dapat terjaga.