Sejumlah negara, diantaranya Amerika Serikat, Uni Eropa, Inggris, Jepang, Kanada, Taiwan, dan Selandia Baru meluncurkan serangkaian sanksi terhadap Rusia.
Lembaga Anti-Doping Indonesia (LADI) saat ini hampir merampungkan permasalahan yang tertunda yang diminta WADA dan sanksi WADA untuk Indonesia bisa segera dicabut.
Wanaartha Life dilarang melakukan pemasaran dan penerimaan premi pertanggungan atau produksi baru atas produk asuransi sampai dengan diatasinya penyebab dikenakannya sanksi…
Sanksi RPIM akan dikecualikan untuk bank yang tengah dikenakan pembatasan kegiatan usaha dan bank dalam pengawasan intensif atau bank dalam pengawasan khusus. Pengecualian…
Dalam penagihan, pihak ketiga di bidang penagihan yang lebih dikenal dengan istilah debt collector diwajibkan membawa sejumlah dokumen a.l. kartu identitas, sertifikat profesi…
Perusahaan pembiayaan itu melanggar ketentuan Pasal 112 ayat (6) Peraturan OJK (POJK) 35/POJK.05/2018 tentang Penyelenggaraan Usaha Perusahaan Pembiayaan.
Perusahaan yang melanggar aturan terkait dengan data pegawai untuk subsidi gaji akan disanksi sesuai peraturan. Begitupun dengan pihak yang mampu, tetapi menerima subsidi…
SE Kepala BKN ini mencakup tata cara proses penjatuhan hukuman disiplin, berupa: Pertama, pemanggilan PNS yang diduga melakukan pelanggaran disiplin melalui media elektronik…
Sebanyak 299 ASN sudah diproses sampai tahap pemberian sanksi yang terdiri dari 179 ASN dikenakan sanksi disiplin dan 120 ASN dikenakan sanksi kode etik.
Uni Eropa pada Senin (14/11/2016) memasukkan 17 menteri Suriah plus gubernur bank sentralnya ke dalam daftar hitam penerima sanksi yang menyasar rezim Presiden Bashar al-Assad…