Pemerintah akan melakukan percepatan sertifikasi bagi unit usaha pembudidayaan ikan, khususnya komoditas untuk orientasi ekspor sebagai respons atas kekhawatiran pelaku usaha…
Kementerian Kelautan dan Perikanan menetapkan target produksi perikanan budi daya tahun ini 24,1 juta ton, yang terdiri atas ikan 7,9 juta ton dan rumput laut 16,2 juta ton.
Di tengah tuntutan nelayan agar lobster berbobot 100-200 gram boleh ditangkap, Kementerian Kelautan dan Perikanan mengklaim program alih profesi eks penangkap benih lobster…
JAKARTA Sebanyak 11.000 bidang tanah milik pembudidaya ikan tengah disertifikasi agar mereka mudah mengakses pembiayaan. Jumlah itu nyaris sama dengan tahun lalu yang sebanyak…
PT Suri Tani Pemuka, perusahaan yang bergerak di bidang budidaya ikan tilapia di Danau Toba, mendukung rencana pemerintah melestarikan Danau Toba sekalipun budidaya perikanan…
JAKARTA – Kementerian Kelautan dan Perikanan menyalurkan bantuan budi daya lele bioflok kepada masyarakat di Belu, Nusa Tenggara Timur, demi memacu konsumsi ikan di area…
JAKARTA – Pelaku usaha budi daya kerapu dikabarkan tengah menimbang untuk merelokasi usahanya negara ke kompetitor, seperti Malaysia, Vietnam, dan Brunei Darussalam, setelah…
PONTIANAK–Para nelayan Kalimantan Barat meminta budi daya kepiting bertelur kembali digalakkan demi mengatasi kelangkaan komoditas itu setelah larangan penangkapan diterbitkan…
BANDUNG — Pembudidaya ikan tawar di sejumlah daerah di Jawa Barat diminta mulai mewaspadai musim kemarau. Pasalnya, di Desa Mukapayung, Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung…
Kementerian Kelautan dan Perikanan menilai perlu adanya harmonisasi antara BPS dan lembaga teknis dalam hal pengumpulan data, salah satunya terkait dengan nilai tukar petani…
Kementerian Kelautan dan Perikanan mengusulkan agar Pemprov Sumatra Utara melakukan uji publik terkait pembatasan kapasitas produksi budidaya perikanan hanya 10.000 ton per…
“Kami tak ingin melawan Bu Susi, tak ingin juga melanggar, tapi banyak keramba yang sudah siap panen, ini bagaimana?” tutur Hanafi, pemilik keramba ikan napoleon di Pulau…
Proyek budidaya ikan laut yang dirintis mulai tahun ini diperkirakan gagal apabila pemerintah tak menggunakan bibit unggul untuk mengisi keramba jaring apung lepas pantai.
Asosiasi Pengusaha Pengolahan dan Pemasaran Produk Perikanan Indonesia (AP5I) menyebutkan perikanan budidaya bisa menyumbang sekitar Rp2.000 triliun per tahun terhadap produk…
Asosiasi Pengusaha Pengolahan dan Pemasaran Produk Perikanan Indonesia menilai pelaku usaha perikanan budidaya lebih membutuhkan infrastruktur yang memadai dibandingkan dengan…