Kementerian Kelautan dan Perikanan meyakini produk pakan mandiri yang dibuat oleh pembudidaya secara swadaya, kualitasnya tidak kalah dengan produk pakan yang dihasilkan…
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat capaian Nilai Tukar Pembudidaya Ikan (NTPi) yang stabil di angka ≥ 100. NTPi pada Agustus 2020 meningkat 0,19 poin dari Juli yakni dari…
Meski potensi besar Maluku ada di perikanan tangkap, pemerintah tetap mendorong sektor budidaya untuk memantapkan kawasan tersebut sebagai lumbung perikanan nasional.
Stasiun Karantina Ikan, Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan (SKIPM) Pangkalpinang melakukan restocking atau penebaran 5.000 ekor benih ikan gabus di Perairan Taman…
Pemerintah berupaya memacu budidaya lobster dengan mempermudah layanan pendaftaran bagi masyarakat berminat sebagai pembudidaya di sejumlah daerah potensial dengan menyediakan…
Edhy Prabowo, Menteri Kelautan dan Perikanan, menegaskan perikanan budidaya harus dikelola secara modern. Mayoritas lahan budidaya saat ini masih dikelola secara tradisional…
Pemerintah melalui Balai Besar Perikanan Budidaya Air Payau (BBPBAP) Jepara menebarkan dukungan berupa 102.800 ekor benih kepiting untuk mendorong kegiatan usaha yang tergolong…
Direktur Jenderal Perikanan Budidaya Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) Slamet Soebjakto mengatakan kinerja ekspor rumput laut dapat memicu optimisme di tengah tekanan…
Dirjen Perikanan Budidaya Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) Slamet Soebjakto menyatakan bahwa paradigma dalam membangun akuakultur atau budidaya perikanan nasional…
Sekitar lima ton ikan air tawar mati di kolam milik warga di Dusun Baturan Kidul, Desa Trihanggo, Kecamatan Gamping, Kabupaten Sleman, Rabu (4/9/2019) pagi.
Direktur Jenderal Perikanan Budi Daya Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) Slamet Soebjakto mengingatkan berbagai pihak agar benar-benar menjaga Indonesia tetap terbebas…
“Saya yakin jika kita menangani isu Illegal, Unreported, Unregulated Fishing, Indonesia bisa menjadi nomor 1!” demikian sepenggal cuitan Menteri Kelautan dan Perikanan Indonesia…
Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur, Sumatra Selatan, melibatkan para mantan narapidana untuk mengembangkan perikanan budidaya di daerah tersebut.
Pelepasliaran ini merupakan bagian dari rangkaian upaya konservasi plasma nutfah asli Kalimantan, yanga sebelumnya telah dilakukan restocking 184 indukan arwana dengan ukuran…
Peningkatan infrastruktur oleh pemerintah itu meliputi penyediaan saluran primer irigasi tambak dan infrastruktur pendukungnya di 132 kabupaten/kota dan 3 lokasi Sentra Kelautan…