Subholding PT Indo Tambangraya Megah Tbk. (ITMG), PT Kitadin (KTD) site Embalut, yang berlokasi di Desa Embalut, Kecamatan Tenggarong Seberang, Kalimantan Timur, mengakhiri…
Komposisi Participating Interest (PI) di WK Siak saat ini menjadi PT Pertamina Hulu Energi (PHE) Siak sebesar 90 persen dan PT Riau Petroleum Siak sebesar 10 persen.
PT Pertamina (Persero) memastikan memiliki sumber pasokan minyak mentah, produk BBM dan LPG yang bervariasi, dari dalam negeri dan luar negeri sehingga memiliki fleksibilitas…
PT Indonesia Power memanfaatkan limbah pembakaran batu bara dari Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Adipala untuk membangun Jalan Tol Semarang-Demak.
Rusia melalui Rosneft memiliki proyek kilang minyak (refinery) di Tuban dengan kapasitas 300.000 barel per hari. Bagaimana nasib investasinya setelah menyerang Ukraina?
Pengapalan ekspor minyak ini merupakan hasil kontrak kerja sama Pertamina International Shipping dengan TIS Petroleum, selaku pembeli minyak dari Blok Pangkah.
Saat ini produksi minyak mentah di Indonesia hanya mampu mencapai 700.000 ribu barel per hari (bph). Adapun konsumsinya mencapai 1,4 juta bph hingga 1,5 juta bph.
Selama masa transisi energi saat ini, pelaku industri Migas perlu ekstra hati-hati dalam menyusun perencanaan bisnis, yang akan berpengaruh terhadap investasi khususnya sisi…
Proyek JTB diharapkan menjadi salah satu penghasil gas terbesar di Indonesia memiliki kapasitas produksi gas yang mencapai 192 juta standar kaki kubik per hari (MMSCFD).
Pertamina melalui PT Kilang Pertamina Internasional menyebut investasi kilang Balikpapan tembus Rp58,9 triliun atau setara US$4,1 miliar pada tahun ini.
Inisiatif yang telah dilakukan di antaranya, pembangunan smelter, pembentukan Indonesia Battery Corporation (IBC), serta gasifikasi batu bara menjadi Dimethyl Ether (DME).
Penurunan harga gas bumi telah mengakibatkan meningkatnya utilitas industri pupuk dari 85 persen pada tahun 2019, meningkat menjadi 88 persen pada tahun 2020 dan meningkat…