Usaha budi daya perikanan dengan sistem keramba jaring apung di danau Situ Gintung, Kelurahan Cirendeu, Kecamatan Ciputat Timur, Tangerang Selatan, cukup prospektif.
Kampung Makassar adalah kampung tua di Jakarta Timur, yang kini menjadi kawasan padat penduduknya, meliputi wilayah Kelurahan Makassar, dan sebagian Kelurahan Kebun Pala,…
Pemerintah Kota Tangerang Selatan diminta lebih transparan dalam mendata jumlah pedagang Pasar Ciputat, terkait rencana revitalisasi secara total pasar tradisional tesebut.
Pemerintah Kota Tangerang Selatan diminta agar mengantisipasi daya dukung sarana lalu lintas dan jalan dari dan ke kawasan Ciputat yang akan marak dengan pertumbuhan pembangunan…
Pemerintah Kota Tangerang Selatan diminta segera mengevaluasi kondisi bangunan papan reklame (billboard) yang ada diwilayahnya menyusul seringnya terjadi hujan lebat disertai…
Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta, Kementerian Perindustrian dan sejumlah wirausahawan muda akan bekerja sama mengembangkan inkubator bisnis.
Pemerintah Kota Tangerang Selatan akan terus mendorong perusahaan yang ada di wilayahnya agar menjadi peserta Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan dan…
Kutu Community, komunitas pemilik dan pengguna scooter, kembali menyebarkan virus keselamatan berkendara yang aman dengan menggelar lomba mewarnai helm anak, di Senayan Jakarta.
Seorang guru mutlak harus mempunyai daya tarik yang disukai para muridnya sehingga semua mata pelajaran yang disampaikan dapat diterima dengan baik oleh seluruh anak didikinya.
Pemerintah Kota Tangerang Selatan diminta segera mengevaluasi jembatan penyeberangan orang di Jl Juanda Ciputat, dekat kampus UIN Syarif Hidayatullah Jakarta yang dipakai…
Ajang balap Honda Jazz Speed Challenge 11 dan Honda Brio Speed Challenge 4 kembali akan digelar pada akhir pekan ini, Minggu (25/9/2016) di Sirkuit Internasional Sentul,…
Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Jakarta menyajikan aneka hiburan dan tempat rekreasi bagi warga Jabodetabek dan daerah lain di Tanah Air yang akan mengisi liburan bersama…
Pemerintah Kota Tangerang Selatan telah lama bermitra dengan Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) untuk membangun smart city yang menghasilkan aplikasi Simral.
Minat mahasiswa berbelanja buku cenderung menurun sejak awal tahun ini, mengakibatkan anjloknya omzet sejumlah toko buku sekitar kampus perguruan tinggi di Tangerang Selatan…
Sebanyak 1.400 pencinta sepeda motor Honda BeAT di Tanah Air tengah mengikuti acara Fun Rally All New BeAT eSP 2016 yang berlangsung 20 hari hingga 30 September 2016.
Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta akan membentuk pusat layanan karir untuk meningkatkan kualitas lulusannya agar lebih diterima dunia kerja.
Cililitan adalah sebuah tempat yang merupakan kelurahan di Kecamatan Kramatjati, Jakarta Timur, yang terkenal di Ibu Kota karena di sana terdapat terminal bus kota Cililitan.
Badan Lingkungan Hidup Daerah Kota Tangerang Selatan menampilkan 10 karya inovasi terbaik dalam area pamer kegiatan Tangerang Selatan Global Innovation Forum di Puspitek…
Polda Metro Jaya kembali menginformasikan lokasi mobil keliling layanan perpanjangan Surut Izin Mengemudi (SIM) di Tangerang, Banten dalam sepekan ke depan.