Saat dibuka hari ini, harga CPO naik 0,45% ke 2.667 ringgit/ton, yang merupakan harga di Bursa Malaysia Derivatives untuk kontrak Juni 2014. Harga jadi menguat 0,75% ke 2.675…
Harga karet di bursa Tokyo Commodity Exchange (Tocom) Rubber Future Contract untuk kontrak Juli 2014, seperti dikutip Bloomberg, hari ini dibuka naik 0,6% ke 168 yen/kg
AAA Securities memperkirakan indeks harga saham gabungan (IHSG) hari ini, Selasa (22/4/2014) bergerak pada level support 4.840 4.860, 4.800, dan resisten 4.900, 4.950
Hong Kong Hang Seng Index saat pembukaan hari ini dibuka turun 0,18% ke 22.718,69 dibandingkan penutupan Kamis (17/4/2014) yang ada di level 22.760,24 (menguat 0,28%)
First Asia Capital memperkirakan indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan hari ini, Selasa (22/4/2014) bergerak dengan support 4.870 dan resisten di kisaran 4.9104.930
Indeks Tokyo Stock Exchange Tokyo Price Index Topix saat dibuka hari ini menguat 0,35% berada di level 1.175,53. Pada Senin (21/4/2014) Topix ditutup pada level 1.171,4 (melemah…
Yield obligasi pemerintah bertenor 10 tahun stagnan pagi ini, Selasa (22/4/2014). Dari data Bloomberg surat utang negara (SUN) FR70 dengan tenor 10 tahun, pada hari ini,…
Korea Stock Exchange Kospi Index saat dibuka hari ini naik 0,1% ke 2.000,94. Pada Senin (21/4/2014) indeks Kospi ditutup pada level 1.999,22 (melemah 0,25%). Pada pk. 07.14…
Trust Securities mengemukakan kurs tengah Bank Indonesia nilai tukar rupiah atas dolar Amerika Serikat pada hari ini, Selasa (22/4/2014) akan berada di kisaran Rp11.420-Rp11438
HD Capital memprediksi indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan hari ini, Selasa (22/4/2014) akan berada di kisaran support 4.840-4.770, dan resisten 4.920-5.050
Setelah sempat menguat mulai dibuka hingga perdagangan siang hari, akhirnya indeks harga saham gabungan (IHSG) ditutup turun 0,1% atau 4,76 poin ke level 4.892,29 pada Senin…