Invasi Rusia telah menewaskan sekitar 9.000 tentara Ukraina sejak dimulai enam bulan lalu, kata seorang jenderal dalam sebuah pengakuan mengenai jumlah korban
Fraksi PKB DPR menilai Indonesia tidak perlu khawatir dengan dampak konflik China-Taiwan karena sejumlah kebijakan telah disiapkan untuk redam dampak ekonomi.
Setelah Ketua DPR AS Nancy Pelosi berkunjung ke Taiwan, satu rombongan anggota parlemen AS kembal berkunjung ke negara itu dan menimbulkan reaksi China.
Jelang Pilpres 2024, sejumlah nama tokoh parpol disebut bakal capres dan cawapres. Ada juga tokoh populer yang bukan dari parpol layak jadi calon presiden.
Pakar sebut ketidakmampuan parpol dalam membumikan gagasan jadi kendala dalam meraup suara pemilih kalangan milenial, selain rendahnya tingkat kepercayaan.
Anggota Komisi III DPR Benny K. Harman menilai Indonesia belum merdeka dalam penegakan hukum karena masih kental abuse of power atau penyalahgunaan kekuasaan.
Pasukan China akan melakukan latihan militer gabungan dengan Rusia sebagai tuan rumah sekaligus pimpinan latihan yang akan diikuti India, Belarusia, Mongolia.
Israel dan Turki mengumumkan dimulainya kembali hubungan diplomatik penuh kemarin setelah bertahun-tahun hubungan antara negara Mediterania itu memburuk.