Mandiri Sekuritas memprediksikan IHSG diperkirakan bergerak mixed cenderung naik pada perdagangan hari ini, Kamis (20/3/2014) dan bergerak pada kisaran 4.8.12-4.834.
MNC Securities memprediksikan IHSG bergerak di kisaran 4.803-4.867 pada perdagangan hari ini, Kamis (20/3/2014). Akan terjadi tekanan jual pada perdagangan hari ini.
Bursa Eropa sedikit berubah, seiring dengan aksi investor menunggu pidato Gubernur Federal Reserve Janet Yellen. Indeks Stoxx Europe 600 turun 0,1% ke level 327,63 pada penutupan…
Bursa Amerika Serikat melemah untuk pertama kalinya dalam 3 hari setelah Gubernur Federal Reserve Janet Yellen mengatakan program pemberian stimulus bank sentral akan berakhir…
Harga jual emas batangan ritel di Jakarta kembali dipatok turun Rp4.000 pada Rabu (19/3/2014), berdasarkan acuan harga emas PT Aneka Tambang Tbk (Antam) untuk Jakarta.
Bursa Asia menguat dipimpin kenaikan sektor kesehatan dan industri, seiring dengan aksi investor menanti kelanjutan Rusia dan menunggu pernyataan kebijakan The Federal Reserve.…
Mandiri Sekuritas memprediksikan indeks harga saham gabungan (IHSG) bergerak mixed cenderung naik pada perdagangan hari ini, Rabu (19/3/2014), dan bergerak pada kisaran 4.773-4.866.
Pada Selasa (18/3/2014) pukul 18.23 waktu New York atau Rabu pagi(19/3/2014) pukul 05.23 WIB, harga emas tercatat turun US$0,51/gram ke level US$43,62/gram. Selanjutnya,…
Indeks harga saham gabungan (IHSG) diperkirakan bergerak pada kisaran 4.773-4.867. Kepala Riset MNC Securities Edwin Sebayang memprediksi indeks berjalan di tempat pada perdagangan…