Harga jual emas batangan ritel di Jakarta dipatok stagnan pada perdagangan Kamis (17/7/2014) berdasarkan acuan harga emas PT Aneka Tambang Tbk (Antam).
Bursa Eropa menguat paling tajam sejak April seiring saham-saham perbankan di Portugis memimpin reli dan data China menunjukkan ekonomi lebih baik dari ekspektasi.
Bursa negara berkembang menguat seiring lonjakan yang terjadi di bursa Indonesia setelah hasil hitung cepat sementara menunjukkan Joko Widodo memimpin dalam Pilpres dan indeks…
Menjelang penutupan perdagangan Rabu (16/7/2014), rupiah berbalik arah dan menguat 0,11% ke Rp11.723 per dolar AS pada pukul 14.17 WIB. Penguatan mulai terjadi sejak awal…