Fokus utama pengeboran akan diarahkan pada Sumatra, Kalimantan, dan Sulawesi wilayah-wilayah yang dikenal memiliki potensi besar dalam produksi minyak dan gas.
Transaksi alat pembayaran dengan menggunakan kartu (APMK) di Kalimantan Timur (Kaltim) masih tumbuh positif, baik nominal maupun volume pada kuartal II/2024.
Hasil dari pemeriksaan sampel yang diambil dari berbagai titik di Balikpapan menunjukkan bahwa anggur Shine Muscat negatif dari cemaran pestisida berbahaya.
Penyaluran kredit untuk Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Kalimantan Timur tumbuh positif, meskipun mengalami sedikit penurunan pada kuartal II/2024.
Ekonomi Kalimantan Timur (Kaltim) pada kuartal IV/2024 diproyeksikan akan mengalami peningkatan yang lebih signifikan dibandingkan dengan kuartal sebelumnya.
Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di Kalimantan Timur (Kaltim) turun menjadi 5,14% menurut Hasil Survei Angkatan Kerja Nasional (Sakernas) Agustus 2024.