IHSG menguat 0,21% atau 9,3 poin ke level 4.499,98 pada jeda siang. Indeks konsisten menguat antara level 4.491,014.4516,27 setelah menguat tipis 0,08% di pembukaan.
Data yang diterbitkan Bank Indonesia menempatkan Jisdor level di Rp13.615 per dolar AS, terapresiasi 257 poin atau menguat 1,85% ke Rp13.615 per dolar AS.
Jakarta Islamic Index (JII) dibuka menguat 0,13% atau 0,76 poin ke level 592,44. Pada pukul 09.31 WIB, indeks syariah naik 0,51% atau 3,02 poin ke level 594,70.
IHSG cenderung stagnan di pembukaan, naik 0,08% atau 3,63 poin ke level 4.494,31. Pada pukul 09.08 WIB, IHSG menguat 0,13% atau 5,71 poin ke level 4.496,39.
Indeks harga saham gabungan (IHSG) terkoreksi di pembukaan perdagangan akhir pekan, Jumat (18/12/2015), turun 0,96% atau 43,75 poin ke level 4.512,21.nPelemahan tersebut…
Jakarta Islamic Index (JII) pada akhir sesi I merosot 1,95% atau 11,68 poin ke level 588,83. Indeks syariah bergerak melemah antara level 586,75591,84 pada sesi I setelah…
Indkes Bisnis27 mengakhiri sesi I dengan pelemahan 1,94% atau 7,66 poin ke level 387,90 setelah pagi tadi langsung turun 1,52% ke level 389,56 di pembukaan.
IHSG telah terkoreksi 1,52% atau 69,19 poin ke level 4.486,78 pada jeda siang. Indeks pagi ini terus tertekan antara level 4.483,654.514,54 setelah dibuka turun 0,96% ke…
Mantan Wakil Presiden Boediono angkat bicara terkait dengan pelarangan ojek berbasis aplikasi. Mantan Gubernur Bank Indonesia itu bersuara melalui Twitter untuk menggapi…
Data yang diterbitkan Bank Indonesia menempatkan Jisdor level di Rp14.032 per dolar AS, melemah 4 poin atau terdepresiasi 0,03% dibandingkan kurs Jumat.
IHSG bergerak melemah 1,17% atau 53,52 poin ke level 4.502,44, terkoreksi setelah 3 hari menguat. Seluruh 9 indeks sektoral IHSG pagi ini bergerak di zona merah.
Jakarta Islamic Index (JII) dibuka melemah 1,68% atau 10,1 poin ke level 590,42. Pada pukul 09.26 WIB, indeks syariah turun 1,77% atau 10,66 poin ke level 589,86.