Minyak jenis WTI diperdagangkan menguat 1,19% ke US$39,91 per barel pada pukul 03.34 WIB, sedangkan Brent bergerak naik 0,85% ke US$41,55 per barel pada pukul 04.09 WIB.
Jakarta Islamic Index (JII) turun 0,26% atau 1,74 poin ke level 667,56 di akhir sesi I. Indeks syariah bergerak antara level 666,54672,20 setelah dibuka turun 0,4%.
IHSG menguat 0,31% atau 15,03 poin ke level 4.900,74 pada pukul 09.35 WIB. Dari 9 indeks sektoral IHSG, sebanyak 7 indeks sektoral bergerak di zona hijau dan 2 indeks sektoral…
Jakarta Islamic Index (JII) pagi ini dibuka melemah 0,4% atau 2,68 poin ke level 666,62. Namun, indeks syariah berbalik menguat 0,3% atau 2 poin ke level 671,3 pada pukul…
IHSG hari ini langsung dibuka melemah 0,3% atau 14,46 poin ke level 4.871,25. Namun, indeks terus mengurangi laju pelemahan hingga bergerak flat di level 4.885,89 pada pukul…
Indeks Dow Jones Industrial Average pekan lalu naik 0,69% atau 120,81 poin ke level 17.602,30, sedangkan Nasdaq Composite naik 0,43% atau 20,66 poin ke level 4.795,65.
Minyak jenis WTI diperdagangkan turun 1,89% ke US$39,44 per barel, sedangkan Brent ditutup melemah 0,82% ke US$41,20 per barel di bursa komoditas London.
Jakarta Islamic Index (JII) naik 0,49% atau 3,25 poin ke level 671,39 di jeda siang. Indeks syariah bergerak antara level 669,95673,45 setelah dibuka naik 0,35%.