Gubernur Bank Indonesia Agus Martowardojo meminta perbankan menekan ekspansi penyaluran kredit hingga di kisaran 15%-17% pada 2014 untuk menjaga likuiditas.
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memimpin Sidang Kabinet Paripurna (Sidkabpar) dengan agenda pembahasan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2014, Kamis (14/11/2013).
Pemerintah Indonesia menyerahkan bantuan sebesar total US$2 juta (sekitar Rp23.3 miliar) dalam bentuk uang tunai dan barang kepada Filiphina yang baru saja dilanda bencana…
Istana mengakui fokus pemerintah saat ini lebih mengutamakan menjaga inflasi dan mengendalikan defisit neraca pembayaran lebih dahulu, baru kemudian menjaga pertumbuhan ekonomi.
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, hari ini, Rabu (13/11/2013), mengumpulkan para pimpinan lembaga negara untuk membahas Daftar Pemilih Tetap (DPT), setelah itu beri kuliah…
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menerima penghargaan Medali Kehormatan Patron dari Federasi insinyur Asean atau ASEAN Federation of Engineering Organization (AFEO).
Menteri Koordinator bidang Perekonomian Hatta Rajasa membantah bahwa pemerintah pro asing dalam mengatur daftar negatif investasi (DNI). Bantahan itu disampaikan Hatta saat…
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pada hari ini, Senin (11/11/2013), bertemu Ketua Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), sebelum menerima penghargaan Honorary Patron Medal dari…
Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono menjanjikan bantuan bagi Filiphina yang baru saja mengalami bencana alam badai topan yang diduga menewaskan puluhan ribu orang.