Kesepakatan kerja sama antara PT Ciputra Puri Trisula (pengembang VCiputra International) dengan PT Rekso Nasional Food (McDonald’s Indonesia) ini disahkan pada Selasa, 5…
Star Energy Geothermal saat ini mengelola tiga PLTP dengan kapasitas total 875 MW, yang tersebar di Jawa Barat yaitu di Salak, Darajat, dan Wayang Windu.
The MAJ Residences Cibubur dikembangkan di atas lahan 1,9 hektare dan akan dibangun tiga menara tower apartemen 35 lantai, yang dikembangkan dalam dua fase.
Pulihnya optimisme pelaku pasar terhadap prospek kinerja ekonomi Indonesia mendorong aksi beli yang lebih besar pada saham-saham blue chip anggota indeks LQ45 di pasar. Seperti…
Peresmian kerja sama direalisasikan dalam bentuk penandatanganan PT Wiwoa Miti Karya Batam (WMKB) dengan PT Totalindo Eka Persada Tbk. (TOPS) dan PT Pratama Widya Tbk. (PTPW)…
Perusahaan pelat merah di sektor konstruksi, telekomunikasi, dan perbankan merupakan beberapa BUMN yang sudah melebarkan layanannya di sejumlah negara.
Cendana Parc North yang dikembangkan oleh PT Lippo Karawaci Tbk. (LPKR) merupakan klaster kedelapan sejak peluncuran klaster Cendana Series yang pertama pada 2020.
Pelemahan harga emas terjadi di tengah ketidakpastian atas jadwal tapering atau pengurangan pembelian aset bank sentral AS Federal Reserve, yang membuat sebagian besar investor…
PT Lippo Karawaci Tbk. (LPKR) mengeklaim strategi menyasar segmen pasar tertentu dengan konsep produk yang tepat yang dilakukannya terbukti membuat kinerja bisnis perseroan…
Superblok One Avenue Batam akan dikembangkan dalam dua tahap dan tahap pertama adalah pembangunan empat menara apartemen mewah dan satu gedung perkantoran. rnrn
Banyak solusi yang bisa dilakukan oleh debitur untuk membuat dirinya bisa tetap mengangsur sesuai kemampuannya sehingga penilaian kreditnya tetap baik.
Lippo Karawaci (LPKR) akan meluncurkan klaster Cendana Parc North di Lippo Karawaci dan beberapa klaster di Lippo Cikarang dalam waktu dekat menjelang akhir semester kedua…
Saat ini sedikitnya ada 100 proyek perumahan di sepanjang jalur Cibubur atau Transyogi, mulai dari perumahan sederhana, menengah hingga mewah, bahkan apartemen pun sudah…
Sepanjang semester I/2021, Saraswati (SAMF) membukukan penjualan Rp711,88 miliar, tumbuh 14,10% dibandingkan dengan realisasi periode yang sama 2020 senilai Rp623,86 miliar.