Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK), dana kelolaan reksa dana produk reksa dana secara industri per 31 Maret 2021 ada di posisi Rp564,87 triliun.
Peningkatan ini menyiratkan kondisi pasar global yang membaik serta didukung dengan afirmasi sovereign rating Indonesia oleh S&P di BBB outlook negatif.
Indeks hasil kerja sama Bursa dan Harian Bisnis Indonesia tersebut parkir di level 481,51 setelah menguat 0,01 persen dari posisi penutupan kemarin di lecel 481,47.
Sepanjang tahun berjalan hingga 23 April 2021, IHSG masih mampu mencatatkan kinerja positif meski tipis, yakni 0,63% year to date (ytd). Adapun, berdasarkan data Infovesta…
Direktur Panin Aset Management Rudiyanto mengatakan, meski terpaut sekitar 3 persen, secara umum kinerja reksa dana saham yang terpuruk masih sejalan dengan IHSG.
Avrist AM memiliki strategi yang relatif berfokus pada saham-saham berkapitalisasi besar dengan kondisi fundamental yang baik dengan menyiapkan maksimal 20 persen porsi trading…
Indeks hasil kerja sama Bursa dengan Harian Bisnis Indonesia tersebut mengakhiri lajunya di level 481,47 setelah terkoreksi 1,26 persen dari penutupan akhir pekan lalu di…
Menurutnya, berdasarkan rasio fibonacci, adapun support maupun resistance maksimum berada pada 5.940,99 hingga 6.054,36. Berdasarkan indikator, MACD telah berhasil membentuk…
Pada perdagangan JUmat (23/4/2021) kemarin, IHSG berhasil ditutup menguat 0,38 persen ke level 6016,86. Penguatan didorong sektor aneka industri yang menguat 2,95 persen…
Pada perdagangan Jumat lalu, Bitcoin anjlok 7,9 persen ke level US$47.525, di bawah rata-rata pergerakan Bitcoin selama 100 hari terakhir. Padahal, pada 14 April lalu aset…
Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK), sepanjang periode 6 tahun terakhir atau dari 2015 hingga 2020, dana kelolaan reksa dana campuran hanya tumbuh 29,02%, dari…