Beberapa proyek WIKA yang mengalami penghentian atau perlambatan, saat ini sudah mulai beroperasi walaupun belum mencapai kapasitas 100 persen, seperti proyek-proyek di daerah…
MNC Sekuritas memprediksi area support IHSG diperkirakan akan berada pada rentang 4.474—4.712. Sementara itu, area resistance IHSG akan berada pada level 4.975—5.140. Berikut…
Head of Investor Relations Astra International Tira Ardianti menjelaskan dari sejumlah mata agenda yang akan dibahas dalam RUPST, dua di antaranya merupakan usulan pembayaran…
Dividen yang diusulkan belum termasuk dividen interim yang sudah dibayarkan pada Oktober 2019 sebesar Rp57 per saham. Bila usulan dividen final disetujui dalam RUPS esok,…
PTPP memastikan kesiapan unit bisnis perhotelan dalam operasional di masa kenormalam baru atua new normal. Perseroan akan menerapkan protokol kesehatan dan pencegahan Covid-19…
Wijaya Karya tengah menimbang untuk mengubah rencana kerja dan anggaran perusahaan (RKAP). Peninjauan ulang terhadap rencana target perusahaan diharapkan selesai paling lambat…
RHB Sekuritas tetap mempertahankan rekomendasi "Buy" untuk saham WIKA. Kinerja WIKA hingga akhir Maret 2020 disebut sesuai dengan ekspektasi. Di samping itu, valuasi saham…
Kinerja Wijaya Karya dalam tiga bulan pertama jauh di bawah estimasi. Kinerja dalam tiga kuartal selanjutnya juga diperkirakan terdampak pandemi Covid-19 sehingga Mirae menurunkan…
Secara total investor asing melakukan jual bersih sebesar Rp136,14 miliar pada awal perdagangan hari ini hingga pukul 09.26 WIB. Sasaran jual investor asing adalah beberapa…
Pada perdagangan hari ini, Jumat (12/6/2020), IHSG ditutup menguat 0,52 persen atau 25,6 poin ke level 4.880,35. Penguatan IHSG ditopang oleh indeks sektor finansial yang…
Menteri BUMN Erick Thohir menegaskan pemilihan direksi BUMN tidak didasarkan preferensi pribadi. Direksi BUMN dipilih berdasarkan indikator yang terukur dan sejumlah rekomendasi…
Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan pemerintah berusaha membersihkan BUMN dari praktik permainan kotor, salah satunya dengan memangkas rencana belanja modal yang dinilai…
Kementerian BUMN meminta direksi baru untuk meningkatkan kinerja, akuntabilitas dan transparansi. Dalam dua tahun mendatang, dua sub holding di bawah Pertamina diharapkan…