Inalum—induk holding BUMN tambang atau MIND ID—telah menyepakati perpanjangan tenggat waktu penandatanganan perjanjian definitif hingga akhir Mei 2020.
Perseroan kini lebih berfokus pada upaya bertahan di tengah pandemi virus corona. Pasalnya, dia mengatakan bahwa pandemi ini telah mulai membuat permintaan turun produk baja.
BEI menyampaikan selama periode 13—17 April 2020, terdapat dua perusahaan baru yang mencatatkan diri di papan pengembangan. Keduanya adalah PT Bumi Benowo Sukses Sejahtera…
Direktur Keuangan dan Manajemen Risiko PT PP Agus Purbianto menyatakan bahwa relokasi anggaran tersebut berpotensi mengubah seluruh potensi kontrak dari pemerintah menjadi…
Melalui keterangan resminya, BEI menyatakan penurunan tersebut sejalan dengan penurunan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang menurun 0,31 persen sepanjang minggu ini.
Sepanjang tahun lalu, emiten berkode saham META itu membukukan laba Rp143,81 miliar, turun 19,95 persen dari laba bersih di periode 2018 sebesar Rp179,65 miliar.
Analis Artha Sekuritas Dennies Christoper Jordan mengatakan bahwa IHSG diprediksi menguat pada perdagangan pekan depan dengan level resistance pada rentang 4.687—4.740
Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat permohonan Izin Operasional/Komersial (IOK) Kementerian Kesehatan meningkat signifikan pada dua pekan pertama April 2020.
Kinerja penjualan dua emiten semen, yakni SMBR dan INTP mengalami tekanan yang cukup dalam sepanjang kuartal pertama tahun ini, terdampak oleh faktor cuaca dan mulai merebaknya…
Kendati penjualan Semen Indonesia terbilang moncer hingga kuartal I/2020, perseroan disebut masih menghadapi sejumlah risiko, antara lain kelebihan pasokan di dalam negeri.