Berdasarkan evaluasi sementara, dia menjelaskan bahwa banjir yang terjadi di beberapa perumahan di Tangerang, termasuk di Garden City disebabkan karena adanya limpahan air…
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat menargetkan penyelesaian pembangunan Bendungan Kering (Dry Dam) Ciawi yang berlokasi di Hulu Sungai Ciliwung, Kabupaten Bogor…
Sekretasi Jenderal Asosiasi Kontraktor Indonesia (AKI) Joseph Pangalila mengatakan AKI yang membawahi kontraktor besar tidak keberatan dengan adanya perubahan segmentasi…
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat menjamin adanya porsi yang cukup besar untuk kontraktor menengah ke bawah dalam tender dini pembangunan proyek infrastruktur…
Badan Layanan Umum Pengelola Komplek Kemayoran bersama dengan pihak terkait lainnya terus melakukan penanganan banjir di underpass Kemayoran, Jakarta Pusat yang terjadi sejak…
Masyarakat Infrastruktur Indonesia (MII) menilai pembiayaan infrastruktur memang masih jadi tantangan. Namun, skema pembiayaan yang digunakan perlu terus dilakukan evaluasi.
Peresmian jalan bawah tanah atau underpass Bandara Internasional Yogyakarta menambah kemajuan pembangunan di lintas Pantai Selatan Jawa yang diklaim telah capai 70 persen.
Pemerintah gencar membangun infrastruktur di berbagai wilayah Tanah Air. Beberapa proyek pembangunan infrastruktur ini juga berhasil diganjar rekor oleh Museum Rekor Indonesia…
Tahun ini diperkirakan lebih baik dibandingkan tahun lalu seiring permintaan kebutuhan beton pracetak dan turunannya yang diprediksi tumbuh sekitar 15 - 20 persen.
Presiden Joko Widodo berharap pariwisata di daerah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta dan sekitarnya dapat terdongkrak seiring dengan hadirnya fasilitas infrastruktur seperti…
Dalam arahannya, Jokowi meminta perencanaan yang matang dan langkah yang tepat. Dia menyatakan dalam rapat terbatas yang diselenggarakan pada Kamis sore (30/1/2020), sudah…