Lo Kheng Hong, investor saham yang mendapat julukan sebagai Warren Buffett Indonesia, terus mengakumulasi saham MBSS dan PTRO yang merupakan anak usaha dari PT Indika Energy…
Kekayaan konglomerat keluarga Hartono, Prajogo Pangestu, Sinarmas, dan Kuncoro Wibowo dari Grup Kawan lama tergerus gara-gara harga saham yang dimilikinya ikut tergelincir…
Penetapan status darurat dunia akibat wabah virus Corona memicu terjadinya tsunami di bursa Asia, termasuk Indonesia, di mana IHSG melorot sehingga menghapuskan harapan terjadinya…
Kepemilikan saham Robby Sumampow di PT Indo Kordsa Tbk., emiten bersandi saham BRAM berbeda antara data yang dilaporkan PT kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) dan laporan…
Pertumbuhan realisasi penanaman modal asing di Indonesia, yang sejatinya mampu menyerap banyak tenaga kerja, ternyata belum sekencang investasi domestik akibat adanya sejumlah…
Pada sepekan terakhir menjelang berakhirnya 2019, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menghijau 0,79%, lalu 1 bulan terakhir indeks naik 5,92%, dan pada 3 bulan terakhir naik…
Bisnis, JAKARTA — Komitmen OPEC dan sekutunya, yang dipimpin oleh Rusia, dalam memangkas produksi lebih dalam lagi pada 2020 semakin mendekati kenyataan.n
Jikalau Warren Buffet, investor paling ternama sejagad, tertarik membeli saham perusahaan pelat merah Indonesia, kira-kira saham emiten mana yang paling menarik untuknya?
Komunitas pelari Grup Astra, Astra Runners, Minggu (3/11/2019) pagi mengadakan lomba lari Astra Half Marathon 2019. Lomba yang diikuti 4.000 pelari itu mengusung tema …
Sepekan terakhir, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) memasuki fase koreksi dengan penurunan 1,76% dan aksi jual asing yang mencapai Rp599,62 miliar. Namun, pada saat bersamaan…
Bisnis, NANNING — Kementerian Perdagangan mempertimbangkan untuk menyetop penerbitan izin importir pemegang izin angka pengenal importir umum (API-U) demi mencegah banjir…
Kejelasan nasib rokok elektrik atau vape yang terkatung-katung masih berada di meja Kementerian Koordinator Perekonomian yang dipimpin oleh Darmin Nasution.
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan menegaskan bahwa Indonesia tidak akan pernah dikontrol oleh China dengan masifnya investasi Negeri Panda itu…
PT SGMW Motor Indonesia, pabrikan Wuling di Indonesia, bakal mengekspor mobil listrik ke Australia berkat Indonesia Australia-Comprehensive Economic Partnership Agreement…
“Kalau ada masalah investasi di Indonesia jangan ragu-ragu menghubungi saya. Tidak ada masalah yang tidak bisa diselesaikan. Saya pastikan tidak ada lagi pungutan biaya yang…
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan menjanjikan perluasan protokol kerja sama perdagangan buah dengan China bakal kelar tahun ini.