Komisi Pemberantasan Korupsi rupanya tidak hanya menangkap satu orang tersangka terkait kasus suap proyek pendidikan di Banyuasin, Sumatra Selatan yang melibatkan Bupati…
Program amnesti pajak yang dicanangkan oleh pemerintah sejak Juli silam rupanya tidak hanya menarik antusias dari kalangan pengusaha. Sejumlah anggota parlemen yang turut…
Presiden Joko Widodo (Jokowi) secara resmi menunjuk Komjend Pol. Budi Gunawan sebagai calon tunggal Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) menggantikan Sutiyoso.
Mantan Presiden Direktur PT Agung Podomoro Land Tbk. Ariesman Widjaja divonis hukuman tiga tahun penjara dan denda Rp200 juta subsider tiga bulan penjara atas kasus suap…
Komisi Pemberantasan Korupsi kembali meminta keterangan lima orang saksi terkait dugaan korupsi penyalahgunaan kewenangan oleh Gubernur Sulawesi Utara, Nur Alam dalam persetujuan…
Dua pejabat PT Brantas Abipraya, Sudi Wantoko dan Dandung Pamularno divonis hukuman penjara oleh hakim pengadilan tindak pidana korupsi (Tipikor) setelah keduanya dianggap…
Pemerintah telah membentu Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang (Perpu) tentang hukuman kebiri pelaku kejahatan seksual terhadap anak sebagai bentuk konkrit yang menunjukkan…
Partai Gerindra akan menggelar uji kelayakan bagi ketiga calon wakil gubenur DKI Jakarta yang kelak dijodohkan sebagai pasangan Sandiaga Uno di Pilkada DKI 2017 mendatang.
Wakil Ketua Komisi IV dari Fraksi PKB, Daniel Johan mengatakan, industri rokok harus menguntungkan Indonesia dan tidak boleh sedikit pun menguntungkan asing.
Polisi mengungkap aktivitas AR yang "menjual" sejumlah anak laki-laki sebagai pemuas kebutuhan biologis para lelaki dewasa penyuka sesama jenis alias gay.
Mahkamah Konstitusi akan menggelar sidang pembuka terkait gugatan judicial review atas Undang-undang No. 11/2016 tentang Pengampunan Pajak pada Rabu (31/8/2016) siang.
Masyarakat Jakarta Utara nampaknya lebih memilih Tri Rismaharini sebagai calon gubenur DKI Jakarta jika dibandingkan dengan calon gubenur petahana Basuki Tjahaja Purnama…
Pemerintah bersama DPR dan lem-baga pengawas negara lain berkomitmen mem-benahi proses perencanaan anggaran belanja negara dengan menghambat titik-titik yang berpotensi rawan…
Anggota komisi III DPR Masinton Pasaribu mengungkapkan seyogyanya para calon hakim agung wajib menguasai substansi materi sebagai hakim, dan lebih profesional.