Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi menargetkan setidaknya ada 5.000 desa tertinggal yang bisa naik tingkat menjadi desa berkembang dan 2.000…
Sebanyak 18.000 nasabah ditargetkan bisa digandeng oleh PT Permodalan Nasional Madani area Sumbawa menargetkan bisa merangkul 18.000 nasabah hingga akhir tahun ini.
Kondisi geografis Indonesia yang membentang dengan ribuan pulau menjadi tantangan tersendiri dalam penyebaran mata uang dalam negeri ke seluruh negeri. Alasan itu menjadi…
Ancaman bagi pelaku pengeboman ikan adalah kurungan hingga 6 tahun. Hal itu sesuai dengan perubahan atas Undang-undang Nomor 31 tahun 2004 tentang Perikanan.
Meskipun hanya berjarak sekitar 10 menit mengunakan perahu dari Pelabuhan Sape, Bima nyatanya kondisi kelistrikan di Pulau Bajopulo masih memprihatinkan.
Sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan kecintaan terhadap rupiah, Bank Indonesia menggelar kegiatan edukasi ciri-ciri keaslian uang rupiah dan gerakan cinta rupiah.
Masyarakat di Pulau Bajopulau, Kabupaten Bima antusias mengikuti pengobatan gratis di posko pelayanan kesehatan yang digelar oleh Bank Indonesia bersama TNI Angkatan Laut.
Hanya ada satu lokasi penukaran mata uang asing di pulau tersebut yang lokasinya berada di dalam kawasan resort bintang 5 dan tidak semua orang bisa masuk ke areal tersebut.
Tim Ekspedisi Laskar Nusa yang merupakan layanan kas keliling kepulauan 3T oleh Bank Indonesia perwakilan Nusa Tenggara Barat telah melakukan penukaran uang tidak layak edar…
Isu sampah dan kelayakan yang menjadi persoalan batalnya rencana kapal pesiar untuk merapat ke Pulau Lombok memang tengah menjadi perhatian di kalangan pelaku pariwisata.
Pariwisata Nusa Tenggara Barat saat ini ibarat pepatah sudah jatuh tertimpa tangga. NTB, khususnya pulau Lombok, memang tengah masuk masa pemulihan pascagempa yang melanda…
Kunjungan wisatawan ke Nusa Tenggara Barat ditargetkan bisa mencapai 4,5 juta pada tahun ini. Dalam rangka upaya mendorong tercapainya target tersebut, Dinas Pariwisata Provinsi…