Selain nama-nama seperti Alibaba, Facebook, Google, Softbank dan Tencent, taipan dari Hong Kong juga dikabarkan bakal menuai berkah dari PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk. (GOTO).
Maraknya aksi klitih di daerah Jogja membuat DPRD Kota Yogyakarta akan menyiapkan anggaran khusus untuk penanganan kasus sosial tersebut di APBD Perubahan 2022.
Pengenaan tarif pajak pertambahan nilai atau PPN dan PPh terhadap perdagangan aset kripto dinilai bentuk penguatan legitimasi aset digital tersebut. Sebaliknya, penerapan…
Kredivo melalui PT Bank Bisnis Internasional Tbk. (BBSI) harus bersiap menghadapi para pesaing di bisnis bank digital, yang didukung oleh pemegang saham dengan ekosistem…
Produksi di India memberikan napas lega bagi negara maupun perusahaan importir gandum seperti Indofood, terutama di tengah masih tingginya eskalasi konflik Rusia dan Ukraina.
Produksi di India memberikan napas lega bagi negara maupun perusahaan importir gandum seperti Indofood. Terutama di tengah masih tingginya eskalasi konflik Rusia dan Ukraina.
Investasi untuk produksi kertas kemasan atau paper board ini tidak sekadar mengikis angka impor produk tersebut. Tetapi juga, membuka keran ekspor untuk komoditi kertas kemasan.
Keluarga Salim dan Keluarga Kuok sejak lama telah dikenal sebagai taipan sektor old economy yang saling berteman. Namun kini, keduanya telah memperdalam penetrasinya ke sektor…
Entitas milik taipan Sukanto Tanoto yang memiliki bisnis gas alam di Kanada yakni Woodfibre LNG, berencana menggelontorkan dana US$500 juta untuk ekspansi. Langkah itu dilakukan…
Grup Salim, Soeharto dan Amerika Serikat berperan besar terhadap awal mula komoditas gandum masuk sebagai salah satu bahan baku produk pangan di Indonesia.
Keberadaan aset kripto terlebih lagi ekosistemnya seperti NFT, jika disikapi secara bijak bisa melahirkan nilai tambah yang besar bagi perekonomian kreatif.