Kementerian Perhubungan memperkirakan puncak arus mudik kendaraan pribadi baik mobil pribadi maupun motor akan berada di H-3 sebelum Idul Fitri. Hingga saat ini, belum terjadi…
Menjelang H-7 sebelum Lebaran, belum menunjukkan peningkatan kendaraan pribadi yang keluar dari Jabodetabek. Data dari Posko Terpadu Angkutan Lebaran Kementerian Perhubungan…
Menjelang H-8 Lebaran, pemudik mulai ramai berangkat ke kampung halaman dengan menggunakan bus antarkota antarprovinsi (AKAP). Salah satu agen tiket bus AKAP Irwan Susanto…
Wakil Ketua Bidang Riset dan Advokasi Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) Djoko Setijowarno mengingatkan agar pemudik yangg mengemudikan kendaraannya di Tol Cikopo-Palimanan…
PT Angkasa Pura I menganggap pengembangan bandara di Yogyakarta merupakan hal yang krusial. Direktur Utama PT Angkasa Pura I Sulistyo Wimbo Hardjito menyebutkan walau pembangunan…
Direktur Utama PT Angkasa Pura I Sulistyo Wimbo Hardjito mengaku pihaknya akan terus meningkatkan faktor keselamatan di bandara. Prioritas ini seiring imbauan DPR untuk mengutamakan…
Ketua Harian Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) Tulus Abadi menilai keputusan Kementerian Perhubungan mengenai pengenaan diskon tarif siang hari untuk kapal penyeberangan…
Lion Group menyatakan kesiapannya untuk menghadapi lonjakan penumpang sejak H-7 menjelang Lebaran dengan mengajukan extra flight baik untuk Lion Air, Batik Air, maupun Wings…
Indonesia Port Watch (IPW) meminta pemerintah untuk mewaspadai upaya perpanjangan konsesi Jakarta International Container Terminal (JICT) dengan Hutchison Port Holdings (HPH)…
Terminal Kampung Rambutan, Jakarta Timur, membangun pos terpadu yang diperuntukkan bagi keselamatan berkendara bagi penumpang bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP). Pos terpadu…
Kepala Terminal Kampung Rambutan Antar Kota Laudin Situmorang menyarankan agar warga yang hendak mudik untuk membeli tiket bus AKAP yang telah tersedia secara resmi. Dia…
Terminal Kampung Rambutan, Jakarta Timur, siap menyambut penumpang mudik yang menggunakan bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP). Kepala Terminal Kampung Rambutan Antar Kota…
Mudik Gratis dengan sepeda motor yang diadakan Kementerian Perhubungan hingga hari ini (2/7/2015) masih menyisakan kuota baik dengan bus, kereta api, dan kapal laut. Untuk…
Wakil Sekretaris Jenderal Asosiasi Perusahaan Penjual Tiket Penerbangan (Astindo) Pauline Suharno menyebutkan penjualan tiket untuk mudik lebaran sudah habis. Dia mengatakan…
Chairman Supply Chain Indonesia (SCI) Setijadi menilai Presiden harus menetapkan satu konsep tol laut sebagai acuan semua pemangku kepentingan. Pasalnya, ada beberapa konsep…
Ketua Umum Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) Yukki N. Hanafi menyampaikan perlunya ada reformasi logistik untuk menurunkan biaya logistik yang mencapai 24,6%…
Direktur Utama PT Pelabuhan Indonesia IV Mulyono mengungkapkan pemerintah harus menetapkan cetak biru penretapan tol laut dan rencana program aksi. Hal itu termasuk menetapkan…
Direktur Utama PT Pelabuhan Indonesia IV Mulyono menilai tol laut di Indonesia baru terealisasi 3/4 wilayah, sisanya Maluku hingga Papua masih menunggu aksi dari pemerintah.