Bisnis, JAKARTA — Penjualan iPhone yang diproduksi Apple Inc. di China melesat sangat tajam sepanjang tahun lalu, yakni tumbuh hingga 52% dibandingkan dengan bulan sebelumnya.
Bisnis, JAKARTA — Startup kecerdasan buatan milik Elon Musk, xAI, telah mengumpulkan dana senilai US$6 miliar untuk mempercepat pengembangannya sehingga dapat bersaing dengan…
Bisnis, JAKARTA — Pemerintah seolah tidak pernah belajar dari pengalaman mengelola keuangan negara dalam beberapa warsa terakhir. Buktinya, lembaga auditor eksternal negara…
Bisnis, JAKARTA — Kemitraan Capital One Financial Group dan Walmart Inc. yang berlangsung selama enam tahun akhirnya berakhir setelah perusahaan peritel tersebut mengajukan…
Bisnis, JAKARTA — Lagi-lagi China menjadi kambing hitam. Pemimpin Kelompok G7, negara dengan kekuatan ekonomi terbesar sejagat, menuding Negeri Panda menerapkan skema dagang…
Bisnis, JAKARTA — Pengintegrasian Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) ke dalam sistem perizinan berusaha Online Single Subsmission (OSS) masih saja lambat.
Bisnis, JAKARTA — Pengadilan Rusia menyita sederet aset milik sejumlah bank global dalam kasus hukum senilai lebih dari 1 miliar euro atau setara dengan US$1,09 miliar yang…
Bisnis, JAKARTA — Setelah sempat terpuruk, kinerja perusahaan yang tergabung dalam Indeks S&P 500 berhasil menorehkan kinerja ciamik sepanjang kuartal I/2024. Performa gemilang…
Bisnis, JAKARTA — Pemerintah mengubah skema diskon Pajak Penghasilan berbentuk tax holiday di Nusantara. Dalam ketentuan terbaru, tax holiday hanya dikhususkan untuk investor…
Bisnis, JAKARTA — Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) tengah merumuskan skema baru untuk meningkatkan efektivitas pemeriksaan terhadap badan usaha milik negara (BUMN).
Genderang perang dagang kembali ditabuh. Di tengah kesibukan Pemilihan Presiden Amerika Serikat, Joe Biden ‘mencekik’ China dengan tarif selangit bea masuk impor. Aksi ini…
Bisnis, JAKARTA — Boeing Co. berada dalam ancaman tuntutan pidana setelah Departemen Kehakiman Amerika Serikat (AS) menemukan bahwa perusahaan tersebut melanggar perjanjian…
Bisnis, JAKARTA — Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) mencatatkan penurunan yang sangat drastis sepanjang tahun berjalan 2024 yang berakhir 30 April.
Bisnis, JAKARTA — Bank of England (BOE) menempuh cara tak biasa dalam mengelola moneter. Bank Sentral Inggris itu rencananya akan melakukan pelonggaran dengan berbagai pentahapan.
Asia Tenggara menjelma sebagai kawasan baru yang memiliki magnet kuat bagi perusahaan raksasa di sektor teknologi. Jumlah penduduk yang besar, serta potensi ekonomi yang…
Sebuah penelitian yang dipublikasikan oleh United Nations Conference on Trade and Development (UNCTAD) baru-baru ini memberikan fakta yang cukup mencengangkan, yakni besarnya…
Bisnis, JAKARTA — Pemerintah tengah merumuskan skema audit khusus untuk insentif Pajak Penghasilan berbentuk super tax deduction, lantaran rendahnya minat dunia usaha untuk…
Kebijakan fiskal yang akomodatif masih menjadi pilar penting penopang daya beli. Namun, beban itu juga memantik risiko kenaikan defisit yang mesti diantisipasi.