PT Semen Padang mengirimkan semen curah perdana ke pasar Australia sebanyak 20.000 ton guna meningkatkPT Semen Padang mengirimkan semen curah perdana ke pasar Australia sebanyak…
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sumatra Barat memproyeksikan pertumbuhan kinerja perbankan daerah itu di semester kedua tahun ini bisa tembus dua digit pada kisaran 12%.
Pemerintah Provinsi Sumatra Barat berencana memaksimalkan peran aparat kepolisian untuk menindak aktivitas penambangan tanpa izin di daerah itu, terutama tambang galian C.
Pemerintah Kota Padang meminta pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di daerah itu mengurus izin usaha mikro kecil (IUMK) guna memudahkan pembinaan dan bantuan penguatan…
Pemerintah Kota Padang berencana mempercantik sejumlah kawasan dengan mengecat rumah warga menjadi warna-warni guna menarik minat wisatawan ke daerah itu.
Memperingati Kemerdekaan RI ke 72, Wakil Ketua DPR RI Fadli Zon meresmikan patung “The Founding Fathers” atau Bapak Pendiri Bangsa yakni Soekarno, Mohammad Hatta, Sutan Sjahrir,…
Pelaku usaha periklanan meminta revisi Perda No.24/2012 tentang Kawasan Tanpa Rokok (KTR) di Kota Padang tidak mendiskriminasikan kelompok usaha, terkait masuknya usulan…
Satuan Tugas Waspada Investasi Sumatra Barat mengingatkan masyarakat untuk mewaspadai aksi organisasi UN Swissindo yang menjanjikan pelunasan utang masyarakat di perbankan.
Pemerintah memastikan akan merevitalisasi jalur kereta api yang menghubungkan Kota Padang dengan Kota Bukittinggi guna memudahkan mobilitas kedua daerah.
Sebanyak 2.500 warga Kota Padang yang tersebar di 11 kecamatan mendapatkan kupon untuk membeli kebutuhan harian dengan harga murah dalam program BUMN Hadir Untuk Negeri.
Pemerintah Provinsi Sumatra Barat menargetkan investasi yang masuk ke daerah itu tahun ini mencapai Rp6,5 triliun, baik dari penanaman modal asing (PMA) maupun penamanan…
Manajemen PT Gojek Indonesia tidak mempermasalahkan kehadiran layanan mereka di sejumlah daerah mendapat penolakan. Teranyar, penolakan dilakukan sopir angkot di Bukittinggi.
Bank Indonesia menyatakan utang pemerintah hanya sekitar 28% dari total PDB atau berada pada level sangat sehat, meski ada kekhawatiran sejumlah pihak utang pemerintah terus…
Penanganan inflasi menjadi tugas utama yang dibebankan kepada Kepala Perwakilan Bank Indonesia Sumatra Barat yang baru, yakni Endy Dwi Tjahjono yang menggantikan Puji Atmoko.
Laju pertumbuhan ekonomi Sumatra Barat pada triwulan kedua tahun ini sebesar 5,32% atau lebih rendah dibandingkan dengan periode yang sama tahun sebelumnya 5,85%.
Pemerintah Jepang membantu mengatasi banjir di Kota Padang dengan kerjasama antara Japan Internasional Cooperation Agency (JICA) dengan pemerintah setempat.