PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mendorong perusahaan yang berbasis di daerah segera listed di pasar modal agar mampu meningkatkan kapasitas modal untuk bersaing di pasar global.
PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menambah dua kantor perwakilan tahun ini untuk memperluas jangkauan sosialisasi kepada masyarakat. Dua kantor perwakilan itu dibuka di Palembang…
Tingginya tekanan ekonomi global disertai lambannya penyerapan belanja pemerintah ikut berdampak terhadap penurunan penjualan semen. PT Semen Padang mencatatkan penurunan…
Investor asal Australia dan Korea Selatan tertarik menanamkan investasi pengembangan pelabuhan perikanan dan sektor kelautan di Kota Padang, Sumatra Barat.
Pemerintah Kota Padang memprioritaskan pengembangan kawasan Pantai Padang sebagai objek wisata terpadu untuk mendongkrak kunjungan wisatawan ke daerah itu.
Pemerintah Provinsi Sumatra Barat berencana membentuk BUMD untuk bekerjasama dengan PT Radiant Bukit Barisan E&P yang menggarap potensi minyak dan gas di Kabupaten Sijunjung.
Untuk meningkatkan sosialisasi pasar modal kepada masyarakat, PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menargetkan buka tiga Galeri Pojok Bursa di sejumlah perguruan tinggi di Sumatra…
PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menargetkan pertumbuhan jumlah investor mencapai 32% di Sumatra Barat, menyusul lemahnya ekonomi yang berakibat turunnya transaksi saham sepanjang…
PT Indonesia Air Asia masih menunggu izin pemerintah untuk mengoperasikan sejumlah rute baru, termasuk Padang Singapura yang direncanakan Agustus tahun ini.
PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatatkan rerata transaksi investor pasar modal di Sumatra Barat hanya Rp95 miliar per bulan, menyusul lesunya ekonomi.
Kunjungan wisatawan mancanegara ke Sumatra Barat mengalami penurunan 18,57% di semester pertama tahun ini jika dibandingkan periode yang sama tahun lalu.
Gubernur Sumatra Barat Irwan Prayitno melantik Devi Kurnia sebagai Pejabat (Pj) Bupati Solok menggantikan pasangan Syamsu Rahim Desra Ediwan yang habis masa jabatannya per…
Inflasi Kota Padang pada bulan Juli 2015 tercatat 1,21% dan Kota Bukittinggi 1,66% disebabkan melonjaknya beban angkutan udara saat momen Lebaran lalu.
Pengelola Bandara Internasional Minangkabau (BIM), Sumatra Barat menghentikan seluruh penerbangan di bandara tersebut untuk sementara waktu akibat tergelincirnya pesawat…