Pertumbuhan ekonomi Malaysia kuartal II terakselerasi 6,4%, laju tercepatnya dalam 6 kuartal terakhir tertopang peningkatan permintaan ekspor. Pada kuartal pertama lalu,…
Pemesanan permesinan Jepang periode April-Juni jatuh pada laju tercepatnya sejak krisis finansial global, dan hanya menampakkan kenaikan pada kuartal lalu.
Pemerintah diharapkan segera mengeluarkan kebijakan tertentu untuk mengendalikan defisit neraca transaksi berjalan (current account deficit) yang pada kuartal II/2014 melebar…
Bank sentral Korea Selatan memangkas tingkat suku bunga, terdorong oleh tingginya utang rumah tangga negara perekonomian terbesar keempat di Asia yang mencapai rekor.
Data beberapa indikator perekonomian China yang dipublikasikan Rabu (13/8) menunjukkan pelemahan, menegaskan perlambatan pemulihan ekonomi setelah sebelumnya terimbas kebekuan…
Kenaikan pajak penjualan ditengarai menjadi sebab utama dari rentetan panjang jatuhnya indikator-indikator ekonomi China. Ekonomi Negeri Sakura anjlok 6,8% pada kuartal II,…
Inflasi India kembali terakselerasi melebihi estimasi ekonom ke level 7,96% pada Juli, dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya. Pada Juni, inflasi India meningkat…
Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Uni Eropa perwakilan China menyayangkan tindakan investigasi China yang menyasar korporasi-korporasi asing yang berada di negara tersebut.…
Pemerintah Brasil berencana menaikkan harga bahan bakar domestik sebesar 5,5%-6% setelah pemilihan umum presiden Oktober mendatang. Hal tersebut disampaikan salah seorang…
Pemerintah Argentina meminta Amerika Serikat untuk mengambil peran pada pengadilan utang Argentina, setelah hakim yang menindak persoalan tersebut, Thomas Griesa menuding…
Kendati terbelit keterpurukan sektor properti dan mengalami penurunan produktivitas sektor manufaktur, ekonomi Singapura kuartal II/2014 tumbuh 0,1% dari kuartal sebelumnya,…
Singapura sebagai negara perekonomian paling maju di Asia Tenggara terus mengembangkan medical tourism atau pariwisata kesehatan dan mengundang masyarakat Indonesia untuk…
Perdana Menteri Turki Recep Tayyip Erdogan terpilih sebagai presiden negara tersebut setelah berhasil meraup suara 51,8% pada pemilihan umum presiden langsung pertama Turki,…
Menteri Keuangan India Arun Jaitley menyatakan ia mendukung langkah Gubernur Reserve Bank of India Raghuram Rajan untuk mempertahankan tingkat suku bunga pada level tertinggi…
Perdana Menteri Singapura mempersempit estimasi pertumbuhan ekonomi pemerintah dan mengatakan pemerintah harus kembali mengevaluasi strategi untuk kembali menggenjot pertumbuhan…