Kementerian Keuangan menyatakan telah menyerahkan seluruh data terkait dengan kasus Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) kepada aparat penegak hukum.
Presiden Joko Widodo meminta publik untuk tidak mencampuradukkan antara kebijakan dan pelaksanaannya dalam setiap kebijakan yang ditempuh oleh pejabat publik.
Parlemen terus mendorong Pemerintah untuk menuntaskan kajian potensi obyek cukai baru seperti kantong plastik, minuman berpemanis mengandung gula dan bahan bakar minyak (fuel…
Ibu Negara Iriana Joko Widodo menghadiri acara Peringatan Hari Kartini 2017 di Lapangan Dr. Murdjani Banjarbaru, Kelurahan Loktabat Utara, Kecamatan Banjarbaru Utara, Kota…
Lippo Group membantah sejumlah kabar terkait pimpinan perusahaan, isu pilkada dan kabar soal helikopter milik Lippo yang digunakan Gubernur DKI terpilih Anies Baswedan.
Sekretaris Kabinet Pramono Anung menjamin Presiden Joko Widodo bakal bekerja sama dengan baik siapapun pasangan Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur yang nanti akan ditetapkan…
Isu mengenai reklamsi di teluk Jakarta masih menjadi isu hangat pascapemilihan kepala daerah DKI Jakarta. Dalam sejumlah kesempatan, pasangan Anies Baswedan-Sandiaga S. Uno…
Amerika Serikat mendorong Indonesia untuk memangkas lebih banyak hambatan perdagangan sehingga arus ekspor dari Paman Sam lebih lancar. AS juga berharap hubungan perekonomian…
Pemerintah akan mengeksekusi sejumlah proyek prioritas nasional di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam pada 2018. Pembangunan rel kereta, pelabuhan dan infrastruktur penerbangan…
Kurang dari 24 jam jelang pencoblosan Putaran II Pilgub DKI Jakarta, petahana Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) datang ke Istana Kepresidenan untuk menghadiri rapat terbatas…
Presiden Joko Widodo telah menandatangani Peraturan Presiden tentang Penyelenggaraan Asian Games XVIII Tahun 2018. Adapun, Kepala Negara meminta perhelatan olahraga terbesar…
Parlemen berencana menggelar rapat konsultasi dengan Presiden Joko Widodo guna menyampaikan dan menjelaskan nota keberatan terkait dengan pencegahan yang menerpa Ketua DPR…
PLTU Cirebon Ekspansi diestimasi mampu menghasilkan energi sebesar 7.533 GwH per tahun. Daya yang dihasilkan akan memperkuat sistem interkoneksi JawaBali, melalui Gardu Induk…
Menteri Koordinator Politik, Hukum dan Kemanan Wiranto menyatakan aparat keamanan telah melakukan koordinasi secara ketat sehingga segala gangguan yang bisa menghambat kelancaran…
Presiden Joko Widodo meminta kepada aparat keamanan untuk menjaga kelancaran dan keamanan prosesi Pemilihan Kepala Daerah DKI Jakarta putaran kedua, sehingga warga bisa bebas…
Kepolisian Republik Indonesia akan menerjunkan 20.000 personel untuk mengamankan gelaran putaran kedua Pemilihan Gubernur DKI Jakarta. Kepolisian nantinya juga akan dibantu…
Presiden Joko Widodo meminta kepada aparat keamanan untuk menjaga kelancaran dan keamanan prosesi Pemilihan Kepala Daerah DKI Jakarta putaran kedua, sehingga warga bisa bebas…
Presiden Joko Widodo (Jokowi) setuju untuk membiayai pengobatan Novel Baswedan, penyidik senior KPK yang diserang dengan air keras oleh orang tak dikenal pada pekan lalu.…