Asosiasi Usaha Pendukung Industri (AUPI) mendesak Pemerintah Kabupaten Bekasi membuat peraturan daerah (perda) untuk membatasi maraknya pelaku industri kecil dan menengah…
PT Cakar Bumi Integrasi (CBI) siap membenamkan investasi sebesar Rp2 Triliun untuk anggaran operasional transportasi massal Aeromovel sepanjang 12 km di Kota Bekasi.
Walikota Bekasi Rahmat Effendi secara resmi menutup kegiataan TMMD ke-92 dan TMMD Imbangan Tahun Anggaran 2014 di Wilayah Kodam Jaya di Kelurahan Pedurenan Kecamatan Mustika…
Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Pemerintah Kota Bekasi terpaksa mengundur waktu operasional gedung baru akibat kendala teknis pengadaan barang/lelang meubelair.
Pemkot Bekasi menargetkan pendapatan pajak daerah untuk sektor perhotelan tahun ini sebesar Rp6,1 miliar atau naik 38% dibandingkan dengan tahun sebelumnya senilai Rp4,4…
Dinas Perindustrian Perdagangan dan Koperasi (Disperindagkop) Kota Bekasi mengakui kebutuhan kuota elpiji bersubsidi 3 kilogram (kg) di Kota Bekasi bertambah 5% menjelang…
Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) menutup kegiatan pemulihan lahan terkontaminasi Limbah B3 tahap 1 di Desa Cinangka, Kecamatan Ciampea, Kabupaten Bogor, Senin (9/6/2014).
Rumah Sakit (RS) Zahirah dan PT. El John Metropolitan Wisata meluncurkan kartu coo branding yang memungkinkan pasien Rumah Sakit Zahirah memperoleh keisitimewaan di seluruh…
Ratusan penumpang Kereta listrik atau Commuter Line menumpuk di Stasiun Bekasi, Jumat (6/6/2014). Penumpukan penumpang terjadi karena jadwal kedatangan KRL terlambat.n
PT Cikarang Listrindo (CL) menargetkan proses pembangunan proyek Pembangkit Listrik Tenaga Batubara (PLTB) di Babelan, Bekasi dengan kapasitas sekitar 400 megawatt (MW) akan…
Program air bersih yang dipelopori oleh sukarelawan Aksi Cepat Tanggap (ACT) dan PT.Cikarang Listrindo di Babelan Kabupaten Bekasi menggunakan teknologi yang mampu menjernihkan…
Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kabupaten Bekasi menggagas berdirinya kawasan sentra industri kecil dan menengah (IKM) di Cikarang Timur dengan nilai investasi sebesar…
Pemerintah Kabupaten Bekasi menargetkan nilai investasi penanaman modal asing (PMA) dan penanaman modal dalam negeri (PMDN) tahun ini mencapai Rp86 triliun atau naik 11,5%…
Pemerintah Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, membuka peluang kepada investor baru untuk mendirikan usaha di kawasan industri dengan luasan lahan sekitar 5.000 hektare.
Pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) mainan boneka Kota Bekasi mendesak pemerintah turut memberlakukan Standar Nasional Indonesia (SNI) Wajib untuk produk jenis bahan…