Bank Indonesia memperkirakan tekanan inflasi di Jawa Tengah pada Juni berasal dari kenaikan Tarif Tenaga Listrik (TTL) untuk golongan di atas 3500 VA per 1 Mei 2015.
Dafamland, pengembang hunian modern dan berkelas di Jawa Tengah meluncurkan perumahan Gaia Residence Semarang dengan mengusung desain berkonsep Amerika.
PT Nissan Motor Indonesia (NMI) bersiap menaikkan plafon harga low cost green car (LCGC) Datsun sekitar 6% seiring dengan inflasi dan perekonomian makro di Indonesia.
Sebanyak 15 risers (pengemudi Datsun) dari Semarang Jawa Tengah secara konvoi mengendarai lima mobil Datsun akan melewati destinasi hingga ke Surabaya.
Melonjaknya harga beberapa komoditas pangan menjelang Ramadan menyebabkan inflasi pada Mei 2015 di Jawa Tengah sebesar 0,51% dibandingkan dengan bulan sebelumnya 0,17%.
Melonjaknya harga beberapa komoditas pangan menjelang Ramadan menyebabkan inflasi pada Mei 2015 di Jawa Tengah sebesar 0,51% dibandingkan dengan bulan sebelumnya 0,17%.
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. Kantor Wilayah Jawa Tengah dan DIY optimistis penyaluran kredit senilai Rp22 triliun tahun ini bakal terserap pada Juli atau awal…
Belum usai kebakaran hebat melanda Pasar Johar Semarang pekan lalu, kini kebakaran kembali menimpa sebuah Toko Sepatu ‘Star’ di Jl MGR. Soegijapranata atau berdekatan dengan…
PT Semen Indonesia (Persero) Tbk mempekerjakan 1.700 orang warga Kabupaten Rembang Jawa Tengah sebagai tenaga kerja dalam proyek pembangunan pabrik semen.
PT Semen Indonesia (Persero) Tbk mengalokasikan dana tanggung jawab sosial perusahaan (CSR) senilai Rp14 miliar terkait proyek pembangunan pabrik semen di Rembang, Jawa Tengah.…
PT Semen Indonesia (Persero) Tbk mengoreksi nilai investasi proyek pembangunan pabrik semen di Rembang Jawa Tengah menjadi Rp 4,4 triliun seiringan pelemahan rupiah.
PT Pertamina memberikan sanksi tegas kepada 22 agen LPG 3 kg di wilayah Jawa Tengah dan DIY yang diduga menjual tabung melon di atas harga eceran tertinggi (HET) Rp15.500.
PT Pertamina Marketing Operation Region IV Jawa Tengah dan DIY menggelar operasi pasar LPG 3 kg dengan menyediakan 92.963 tabung di 22 titik dari tingkat kelurahan hingga…
Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kota Pekalongan Jawa Tengah meminta pemerintah daerah setempat membenahi sektor pariwisata yang dinilai kurang tergarap maksimal.
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mengakui sebanyak 3,1 juta usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di wilayah ini terkendala akses permodalan dari industri perbankan.