Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil melanjutkan penguatannya selama dua hari berturut-turut bersama dengan nilai tukar rupiah terhadap dolar AS.
Saham PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk. tercatat menjadi yang paling aktif diperdagangkan oleh investor asing pada perdagangan hari ini, Jumat (28/6/2019).
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil melanjutkan kenaikannya pada akhir perdagangan hari kedua berturut-turut, Jumat (28/6/2019), setelah sepanjang hari bergerak fluktuatif.
Harga karet di bursa komoditas Tokyo dan Shanghai kompak turun pada akhir perdagangan hari ini, Jumat (28/6/2019), di tengah kekhawatiran seputar permintaan dari lesunya…
Pasar saham global bergerak tipis pada perdagangan siang ini, Jumat (28/6/2019), satu hari menjelang pertemuan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump dan Presiden China…
Presiden China Xi Jinping melayangkan kecaman terhadap segala bentuk proteksionisme dan praktik intimidasi, sehari menjelang pertemuannya dengan Presiden Amerika Serikat…
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump dijadwalkan akan bersantap pagi dengan Putra Mahkota Arab Saudi Mohammed bin Salman sebelum mengadakan pertemuan dengan Presiden…
Harga minyak mentah bergerak menuju kenaikan bulanan terbesarnya sejak Januari, saat pasar menantikan sejumlah agenda pertemuan yang dapat menentukan hubungan perdagangan…
Pergerakan indeks S&P 500 dan Nasdaq di bursa Wall Street Amerika Serikat (AS) berhasil ditutup di posisi lebih tinggi pada perdagangan Kamis (27/6/2019), menjelang pertemuan…
Bursa Eropa belum berhasil menguat dan hanya berakhir flat pada perdagangan Kamis (27/6/2019), seiring dengan menyurutnya optimisme seputar prospek kesepakatan dagang Amerika…