Keterlibatan bank pelat merah dalam pendanaan proyek LNG Tanggung Train 3 menandai kesiapan perbankan menggarap lebih jauh peluang penyaluran kredit di sektor hulu minyak…
Relaksasi regulasi besaran uang muka pembelian properti komersial alias loan to value pada 2016 yang dibarengi izin Bank Indonesia mengenai pengajuan kredit inden menjadi…
PT Bank Permata, Tbk. mengakhiri semester pertama tahun ini dengan rasio kecukupan modal alias CAR sebesar 18,6% disertai dengan rasio modal inti utama sebesr 14,7%.
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. alias BNI tak khawatir pelonggaran loan to value, yang diyakini bakal mengerek permintaan kredit pemilikan rumah, bakal membawa pengaruh…
Kalangan perbankan yakin mampu memilah calon debitur kredit pemilikan rumah yang tepat sehingga bisa memetik kinerja manis dari program pelonggaran loan to value.
Otoritas Jasa Keuangan meyakini aliran dana yang masuk alias repatriasi ke Tanah Air melalui program pengampunan pajak bisa terparkir lebih lama dari jangka waktu yang ditentukan…
Direktur Syariah PT Bank Danamon Indonesia, Tbk. Herry Hykmanto mengatakan sepanjang semester pertama tahun ini non-performing financing (NPF) yang dibukukan unit usaha syariah…
Bank Indonesia tidak menampik kemungkinan bakal melanjutkan kebijakan relaksasi loan to value atau besaran uang muka pembelian properti komersil pada waktu mendatang.
Kementerian Badan Usaha Milik Negara atau BUMN menyatakan proses penggabungan bank-bank BUMN syariah maupun unit usaha syariah bank pelat merah tidak difokuskan pada tahun…
Dalam buku terbaru Covey yang berjudul The Speed of Trust, pada salah satu bab dia menulis: organisasi dibangun bukan lagi berdasarkan kekuatan, tapi kepercayaan